PENGARUH PERMAINAN TRADISIONAL ANJANG-ANJANGAN TERHADAP PENINGKATAN KECERDASAN INTERPERSONAL ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS IV SD

Penelitian ini didasari pemikiran bahwa kecerdasan interpersonal sangat penting untuk ditanamkan kepada anak tunagrahita ringan sejak dini, agar anak tunagrahita tersebut dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya dan lingkungan dapat menerima keberadaan anak tunagrahita tersebut selayaknya anak p...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ajeng Dwie Setiowinny, - (Author)
Format: Book
Published: 2013-02-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_61974
042 |a dc 
100 1 0 |a Ajeng Dwie Setiowinny, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PERMAINAN TRADISIONAL ANJANG-ANJANGAN TERHADAP PENINGKATAN KECERDASAN INTERPERSONAL ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS IV SD 
260 |c 2013-02-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/61974/1/s_plb_0804129_table_of_contentpdf.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61974/2/s_plb_0804129_chapter_1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61974/3/s_plb_0804129_chapter_2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61974/4/s_plb_0804129_chapter_3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61974/5/s_plb_0804129_chapter_4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61974/6/s_plb_0804129_chapter_5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61974/7/s_plb_0804129_bibliograpy.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/61974/8/s_plb_0804129_appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini didasari pemikiran bahwa kecerdasan interpersonal sangat penting untuk ditanamkan kepada anak tunagrahita ringan sejak dini, agar anak tunagrahita tersebut dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya dan lingkungan dapat menerima keberadaan anak tunagrahita tersebut selayaknya anak pada umumnya. Dengan rumusan masalah bagaimana profil kecerdasan anak tunagrahita ringan kelas IV SD Di SLB Permata Ciranjang, Cianjur sebelum dan setelah diberikan perlakuan dengan menggunakan permainan tradisional anjang-anjangan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh permainan tradisional anjang-anjangan terhadap peningkatan kecerdasan interpersonal anak tunagrahita ringan kelas IV SD. Permainan tradisional anjang-anjangan merupakan permainan tradisional yang bersifat fleksibel dan menyenangkan serta cocok digunakan sebagai metode pembelajaran kepada anak tunagrahita ringan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan pendekatan kuantitatif dan menggunakan desain Experiment one group pret test - post test. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan teknik Non-tes Daftar Inventori Kepribadian. Teknik ini digunakan karena penelitian ini menyangkut dengan pola-pola tingkah laku manusia dalam hal ini adalah peningkatan kecerdasan interpersonal anak tunagrahita ringan kelas IV SD di SLB Permata Ciranjang, Cianjur. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan skor mulai dari 12 sampai 21 skor, yang berarti menunjukkan bahwa permainan tradisional anjang-anjangan dapat memberikan pengaruh terhadap peningkatan kecerdasan interpersonal anak tunagrahita ringan kelas IV SD. Bertolak dari hasil penelitian diajukan rekomendasi kepada guru sebagai alternatif metode pembelajaran dalam meningkatkan kecerdasan interpersonal anak tungrahita tentunya dengan strategi dan media ajar yang lebih menarik serta kreatif.Kata Kunci : Permainan Tradisional Anjang-Anjangan, Kecerdasan Interpersonal, Tunagrahita 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/61974/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/61974  |z Link Metadata