PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN JEJARING TEMA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN LANGSUNG UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG JUAL BELI DI PASAR : Penelitian Tindakan Kelas di SD Negeri Dr. Cipto Kelas 3 Semester II Tahun Ajaran 2011/2012, Kecamatan Cicendo, Kota Bandung

Penelitian yang dilakukan merupakan upaya peningkatan kualitas pembelajaran siswa di sekolah dasar kelas rendah dalam memahami jual beli di pasar. Subjek penelitian terfokus pada siswa kelas 3B Sekolah Dasar Negeri Dr.Cipto Kota Bandung. Berdasarkan hasil observasi awal pelaksanaan pembelajaran tema...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Teti Krisdhawati, - (Author)
Format: Book
Published: 2012-06-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_62021
042 |a dc 
100 1 0 |a Teti Krisdhawati, -  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN JEJARING TEMA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PEMBELAJARAN LANGSUNG UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG JUAL BELI DI PASAR : Penelitian Tindakan Kelas di SD Negeri Dr. Cipto Kelas 3 Semester II Tahun Ajaran 2011/2012, Kecamatan Cicendo, Kota Bandung 
260 |c 2012-06-25. 
500 |a http://repository.upi.edu/62021/1/s_pgsd_0803638_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62021/2/s_pgsd_0803638_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62021/3/s_pgsd_0803638_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62021/4/s_pgsd_0803638_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62021/5/s_pgsd_0803638_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62021/6/s_pgsd_0803638_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62021/7/s_pgsd_0803638_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian yang dilakukan merupakan upaya peningkatan kualitas pembelajaran siswa di sekolah dasar kelas rendah dalam memahami jual beli di pasar. Subjek penelitian terfokus pada siswa kelas 3B Sekolah Dasar Negeri Dr.Cipto Kota Bandung. Berdasarkan hasil observasi awal pelaksanaan pembelajaran tematik pada mata pelajaran IPS, Matematika dan B.Indonesia dilakukan guru cenderung terpisah-pisah belum terpadu dan dominan menggunakan metode ceramah, sehingga kemampuan siswa dalam memahami konsep dan materi pembelajaran dianggap lemah dan belum optimal. Oleh sebab itu melalui penelitian ini, peneliti bermaksud untuk menerapakan model pembelajaran jejaring tema dengan menggunakan media pembelajaran langsung dalam keterpaduan mata pelajaran IPS, Matematika dan B.Indonesia pada Siswa Kelas 3 di SDN, Dr,Cipto Bandung. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah; 1) Bagaimanakah perencanaan pembelajaran jejaring tema (webbed) dengan menggunakan media langsung terhadap siswa kelas 3 di SD Negeri Dr. Cipto Bandung? 2) Bagaimanakah proses pembelajaran jejaring tema (webbed) dengan menggunakan media langsung terhadap siswa kelas 3 di SD Negeri Dr. Cipto Bandung? 3) Bagaimanakah hasil pembelajaran jejaring tema (webbed) dengan menggunakan media langsung terhadap siswa kelas 3 di SD Negeri Dr. Cipto Bandung? Penelitian ini menggunakan disain penelitian tindakan kelas dengan metode penelitian dekriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, tes tertulis, wawancara, studi pustaka dan studi dokumentasi. Pengolahan data dilakukan dengan cara pengelompokan data, analisis data dan penyimpulan data penelitian. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik triangulasi, yakni teknik validasi data berdasarkan kebenarana data bersumber dari hasil proses pembelajaran yang kemudian dikonfirmasikan kepada observer dan pembimbing selaku pakar. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan pemahaman siswa terhadap materi jual beli di pasar setelah penerapan model pembelajaran jejaring tema dengan menggunakan media pembelajaran langsung terhadap siswa kelas 3 di SDN Dr. Cipto sebesar 9,42 %. Data peningkatan kualitas pembelajaran yang terjadi diperoleh dari hasil perbandingan antara hasil nilai tes akhir (Posttest) pada siklus III sebesar 91,47 % dengan hasil nilai siswa dari tes awal (pretest) pada siklus I sebesar 82,05 %. Kesimpulan dari penelitian yang dilakukan bahwa setelah diterapkannya model pembelajaran jejaring tema dengan menggunakan media pembelajaran langsung di sekolah sasaran penelitian dalam keterpaduan mata pelajaran IPS, Matematika dan B.Indonesia terjadi peningkatan kualitas pembelajaran siswa, terutama dalam memahami materi jual beli di pasar dan sekaligus dapat diimplementasikan lebih lanjut oleh guru kelas sekolah dasar dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran siswa. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a LB1501 Primary Education 
690 |a LB2361 Curriculum 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/62021/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/62021  |z Link Metadata