PENERAPAN PENDEKATAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN KONSEP PESAWAT SEDERHANA: Penelitian Tindakan Kelas di kelas V SDN Kembangmanis 1 Kecamatan Cugenang Kabupaten Cianjur
Penelitian ini dilatar belakangi oleh permasalahan pembelajaran di sekolah, terutama pada proses pembelajaran IPA yaitu kurangnya motivasi, antusias serta semangat untuk belajar, siswa hanya terfokus pada kesibukan masing-masing yang tidak ada hubungannya dengan pembelajaran. Dengan kondisi demikian...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2012-06-25.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_62026 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Ahmad Sakir, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENERAPAN PENDEKATAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN KONSEP PESAWAT SEDERHANA: Penelitian Tindakan Kelas di kelas V SDN Kembangmanis 1 Kecamatan Cugenang Kabupaten Cianjur |
260 | |c 2012-06-25. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/62026/1/s_pgsd_0806357_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/62026/2/s_pgsd_0806357_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/62026/3/s_pgsd_0806357_chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/62026/4/s_pgsd_0806357_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/62026/5/s_pgsd_0806357_chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/62026/6/s_pgsd_0806357_chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/62026/7/s_pgsd_0806357_bibliography.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/62026/8/s_pgsd_0806357_appendix.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini dilatar belakangi oleh permasalahan pembelajaran di sekolah, terutama pada proses pembelajaran IPA yaitu kurangnya motivasi, antusias serta semangat untuk belajar, siswa hanya terfokus pada kesibukan masing-masing yang tidak ada hubungannya dengan pembelajaran. Dengan kondisi demikian tentu akan berpengaruh pada hasil belajar siswa. Melihat dari permasalahan tersebut, maka perlu ada penelitian tindakan kelas untuk membantu dalam upaya perbaikan pembelajaran yaitu dengan menggunakan pendekatan inkuiri. Melalui pendekatan inkuiri, siswa dilibatkan secara langsung dalam pembelajaran serta diberikan kebebasan mencari sendiri konsep-konsep yang ada dalam materi berdasarkan penemuannya. Pendekatan inkuiri terdiri dari beberapa tahap yaitu ask (bertanya), investigate (menyelidiki), create (menghasilkan), discuss (diskusi), dan reflect (refleksi). Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas dengan menggunakan model Kemmis dan MC Taggart. Penelitian tindakan kelas ini terdiri dari tiga siklus. Penelitian dilaksanakan di SDN Kembangmanis I Kecamatan Cugenang Kabupaten Cianjur. Subyek penelitian adalah siswa kelas V yang berjumlah 28 siswa. beberapa temuan yang esensial dalam penelitian ini adalah (1) IPK motivasi siswa setiap siklus terus meningkat, IPK siklus I mencapai 71% dengan kriteria cukup baik, IPK siklus II menjadi 87% dengan kriteria baik dan IPK siklus III naik menjadi 90% dengan kriteria sangat baik. (2) Nilai rata-rata tes belajar siswa mengalami kenaikan setiap siklus, nilai rata-rata siklus I yaitu 6,60 dengan ketuntasan belajar 78.5%, kemudian siklus II menjadi 7.61 dengan ketuntasan belajar 100% dan siklus III menjadi 8.28 dengan ketuntasan belajar 100%. Proses pembelajaran yang menggunakan media benda nyata, keterlibatan langsung siswa saat belajar serta memberikan apresiasi dan perhatian kepada siswa, mampu memotivasi siswa untuk aktif dan senang belajar. Dengan demikian, penerapan pendekatan inkuiri pada pembelajaran konsep pesawat sederhana di kelas V dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa. Penerapan pendekatan inkuiri disarankan agar diterapkan sebagai salah satu alternatif pendekaan pembelajaran, karena dalam proses pembelajarannya siswa terlibat aktif langsung dalam menemukan masalah dan memecahkan masalah, sehingga pembelajaran menjadi lebih bermakna dan pada proses pembelajaran, kelompok sebaiknya dibagi secara heterogen dimana siswa yang berprestasi disebar disetiap kelompok, hal ini dapat membuat situasi belajar berjalan lebih baik. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
690 | |a LB Theory and practice of education | ||
690 | |a LB1501 Primary Education | ||
690 | |a LB2361 Curriculum | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/62026/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/62026 |z Link Metadata |