PENGARUH SISTEM REKRUTMEN TERHADAP KINERJA GURU SD SE-KECAMATAN SUMBER KABUPATEN CIREBON

Pendidikan merupakan salah satu unsur utama dalam pembangunan bangsa, bangsa yang maju adalah bangsa yang memiliki sumber daya manusia yang berkualitas agar dapat memberikan kontribusi dalam pembangunan nasional. Untuk menghasilkan SDM yang berkualitas maka diperlukan pendidikan. Guru sebagai pendid...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Faqih Imam Munandar, - (Author)
Format: Book
Published: 2008-01-02.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_62191
042 |a dc 
100 1 0 |a Faqih Imam Munandar, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH SISTEM REKRUTMEN TERHADAP KINERJA GURU SD SE-KECAMATAN SUMBER KABUPATEN CIREBON 
260 |c 2008-01-02. 
500 |a http://repository.upi.edu/62191/1/s_adp_054282_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62191/2/s_adp_054282_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62191/3/s_adp_054282_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62191/4/s_adp_054282_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62191/5/s_adp_054282_bibliography.pdf 
520 |a Pendidikan merupakan salah satu unsur utama dalam pembangunan bangsa, bangsa yang maju adalah bangsa yang memiliki sumber daya manusia yang berkualitas agar dapat memberikan kontribusi dalam pembangunan nasional. Untuk menghasilkan SDM yang berkualitas maka diperlukan pendidikan. Guru sebagai pendidik menempati posisi strategis oleh karena itu diperlukan perekrutan yang benar. Perekrutan guru oleh pemerintah dilakukan melalui berbagai cara yaitu diantaranya melalui perekrutan guru yang berasal dari GBS. Dari judul yang dirumuskan, tujuan penelitian yang ingin dicapai penulis yaitu untuk mengetahui mengenai proses pelaksanaan sistem rekrutmen Guru PNS yang berasal dari GBS se-kecamatan sumber, mengenai kinerja eks GBS se-kecamatan sumber, dan pengaruh sistem rekrutmen terhadap kinerja eks GBS se-kecamatan sumber. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini, adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif yang didukung dengan studi kepustakaan dan studi dokumentasi serta angket sebagai alat pengumpul data utama. Data yang terkumpul untuk variabel X berdistribusi normal dan variabel Y berdistribusi normal, dengan demikian analisis data dilakukan dengan menggunakan statistik parametrik, yaitu : menggunakan Weighted Means Scores (WMS), Analisis korelasi, uji signifikansi (Uji t) dan Uji Determinasi serta analisis regresi. Dari hasil perhitungan, diperoleh skor kecenderungan umum variabel X rata-rata sebesar 3,52 yang artinya Sistem rekrutmen sudah dilaksanakan dengan baik. Sedangkan untuk variabel Y diperoleh skor rata-rata sebesar 4,62 artinya kinerja eks guru bantu SD sudah sangat baik. Adapun hasil perhitungan analisis koefisien korelasi (rxy) diperoleh skor rata-rata sebesar 0,48 yang berarti tingkat hubungan antara sistem rekrutmen terhadap kinerja eks guru bantu SD Se-Kecamatan Sumber berada pada tingkat sedang dan signifikan. Sedangkan berdasarkan perhitungan koefisien determinasi diperoleh nilai sebesar 23,04% artinya kinerja eks guru bantu SD dipengaruhi oleh sistem rekrutmen dan sisanya sebesar 76,96% dipengaruhi oleh faktor lain. Selanjutnya pada tingkat keterhubungan fungsional antara variabel X dan variabel Y diperoleh persamaan %4; = 1,12 + 0,45X ini berarti apabila ada perubahan pada variabel Sistem rekrutmen (X) sebesar satu unit maka variabel Kinerja eks GBS (Y) akan mengalami kenaikan sebesar 0,45. Berdasarkan temuan penelitian tersebut, dapat disimpulkan bahwa pengaruh sistem rekrutmen mempunyai tingkat hubungan sedang terhadap kinerja eks guru bantu SD Se-Kecamatan Sumber. Penulis menyarankan eks GBS untuk meningkatkan kompetensinya melalui pendidikan dan pelatihan yang diselenggarakan baik oleh pihak sekolah maupun oleh pihak pemerintah agar dapat memiliki kinerja yang baik dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya sebagai seorang pendidik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HD28 Management. Industrial Management 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/62191/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/62191  |z Link Metadata