IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN DARING MELALUI APLIKASI ZOOM CLOUD MEETINGS DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN SISWA SEKOLAH DASAR

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masalah yang berkaitan dengan pembelajaran membaca. Pembelajaran yang dilakukan secara daring membuat kemampuan membaca pemahaman siswa menurun sehingga diperlukan aplikasi yang dapat mendukung pembelajaran yang disesuaikan dengan kebutuhan saat ini. Penelitian i...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Yeni Hadianti, - (Author)
Format: Book
Published: 2021-07-13.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masalah yang berkaitan dengan pembelajaran membaca. Pembelajaran yang dilakukan secara daring membuat kemampuan membaca pemahaman siswa menurun sehingga diperlukan aplikasi yang dapat mendukung pembelajaran yang disesuaikan dengan kebutuhan saat ini. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi pembelajaran daring melalui Zoom Cloud Meetings dalam pembelajaran membaca pemahaman siswa sekolah dasar. Desain penelitian yang digunakan adalah Exploratory Research dengan pendekatan kualitatif untuk menggali suatu fenomena tertentu menggunakan pengamatan dan melaksanakan aktivitas serta evaluasi berulang untuk memperoleh jawaban atas pertanyaan yang berhubungan dengan penggunaan aplikasi Zoom dalam pembelajaran membaca siswa sekolah dasar. Instrumen yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa implementasi pembelajaran daring melalui aplikasi tersebut merupakan pembelajaran yang dilakukan secara online dengan menggunakan fitur-fitur seperti Sharing screen Chat meetings room, Breakout Room, Gallery View, Reactions, Raise Hand, dan Nonverbal Feedback, dan Polls. Tahapan yang dilakukan dalam pembelajaran tersebut adalah perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Hasil implementasi pembelajaran daring melalui aplikasi Zoom dalam pembelajaran membaca pemahaman, yaitu siswa dapat mengikuti pembelajaran membaca pemahaman dengan baik.
Item Description:http://repository.upi.edu/62311/1/T_PD_1907244_Title.pdf
http://repository.upi.edu/62311/2/T_PD_1907244_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/62311/3/T_PD_1907244_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/62311/4/T_PD_1907244_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/62311/5/T_PD_1907244_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/62311/6/T_PD_1907244_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/62311/7/T_PD_1907244_Appendix.pdf