FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MENABUNG : Studi pada Kalangan Mahasiswa Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku menabung mahasiswa pada Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia berdasarkan Teori Tindakan Beralasan (Theory of Reasoned Action) yang meliputi variabel sikap, norma subjektif dan niat....

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Gadinasyin, Valent Pelangi (Author)
Format: Book
Published: 2013-11-27.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_6236
042 |a dc 
100 1 0 |a Gadinasyin, Valent Pelangi  |e author 
245 0 0 |a FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MENABUNG : Studi pada Kalangan Mahasiswa Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia 
260 |c 2013-11-27. 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/1/S_PEK_0907310_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/2/S_PEK_0907310_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/3/S_PEK_0907310_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/4/S_PEK_0907310_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/5/S_PEK_0907310_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/6/S_PEK_0907310_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/7/S_PEK_0907310_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/8/S_PEK_0907310_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/9/S_PEK_0907310_Bibilography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6236/10/S_PEK_0907310_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku menabung mahasiswa pada Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia berdasarkan Teori Tindakan Beralasan (Theory of Reasoned Action) yang meliputi variabel sikap, norma subjektif dan niat. Metode penelitian yang digunakan adalah metode verifikatif yaitu untuk menguji seberapa jauh tujuan yang sudah digariskan itu tercapai atau sesuai atau cocok dengan harapan atau teori yang sudah baku, dengan pendekatan yang digunakan yaitu kuantitatif. Populasi penelitian seluruh Mahasiswa Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis Universitas Pendidikan Indonesia. Teknik sampling yang digunakan yaitu random sampling. Sedangkan analisis data yang digunakan adalah Path Analysis. Penelitian ini terdiri dari dua model yaitu model niat perilaku menabung dan model perilaku menabung. Hasil penelitian model pertama secara parsial menunjukkan bahwa sikap terhadap perilaku menabung dan norma subjektif memiliki pengaruh positif terhadap niat perilaku menabung dan secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap niat perilaku menabung. Model kedua sikap terhadap perilaku menabung dan niat perilaku menabung memiliki pengaruh positif terhadap perilaku menabung dan secara simultan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perilaku menabung. Untuk norma subjektif memiliki pengaruh positif terhadap perilaku menabung namun tidak memiliki pengaruh yang signifikan secara simultan terhadap perilaku menabung. Kata kunci: Perilaku Menabung, Sikap, Norma Subjektif, Niat, Teori Tindakan Beralasan 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a Pendidikan Ekonomi 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/6236/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/6236  |z Link Metadata