EFEKTIVITAS PENGGUNAAN TEKNIK PERMAINAN MISSING LETTER DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA JEPANG : Penelitian Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X SMAN 2 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013

Kosakata merupakan aspek yang penting dalam keterampilan berbahasa Jepang. Pada kenyataannya, pembelajar sering menemukan kesulitan dalam menguasai kosakata bahasa Jepang, khususnya dalam mengingat. Oleh karena itu, dibutuhkan teknik pembelajaran yang dapat mengatasi masalah tersebut seperti melalui...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Tifhani, Sintya Miraz (Author)
Format: Book
Published: 2013-06-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_6260
042 |a dc 
100 1 0 |a Tifhani, Sintya Miraz  |e author 
245 0 0 |a EFEKTIVITAS PENGGUNAAN TEKNIK PERMAINAN MISSING LETTER DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA JEPANG : Penelitian Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X SMAN 2 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013  
260 |c 2013-06-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/1/S_JEP_0902514_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/2/S_JEP_0902514_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/3/S_JEP_0902514_Table%20of%20Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/4/S_JEP_0902514_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/5/S_JEP_0902514_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/6/S_JEP_0902514_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/7/S_JEP_0902514_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/8/S_JEP_0902514_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/9/S_JEP_0902514_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6260/10/S_JEP_0902514_Appendix.pdf 
520 |a Kosakata merupakan aspek yang penting dalam keterampilan berbahasa Jepang. Pada kenyataannya, pembelajar sering menemukan kesulitan dalam menguasai kosakata bahasa Jepang, khususnya dalam mengingat. Oleh karena itu, dibutuhkan teknik pembelajaran yang dapat mengatasi masalah tersebut seperti melalui teknik permainan Missing Letter. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas dari teknik permainan Missing Letter dalam meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Jepang serta tanggapan siswa mengenai teknik permainan Missing Letter dalam meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Jepang. Penelitian ini menggunakan Quasi Experiment dengan desain eksperimen yaitu One Grup Pretest Posttest Design. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas X SMAN 2 Bandung sebanyak 35 orang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa tes sebanyak 40 soal dan angket sebanyak 12 soal. Dari hasil ana test, diketahui hasil μx (0,06) μy (0,09). Hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari hasil pembelajaran kosakata setelah menggunakan teknik permainan Missing Letter. Dengan demikian dapat ditarik kesimpulan bahwa teknik permainan Missing Letter efektif dalam meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Jepang. Selain itu, dari hasil angket diketahui sebagian besar responden memberikan respon positif pada teknik permainan Missing Letter. Kata kunci : Efektivitas, Kosakata, Missing Letter 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a Jurusan Pendidikan Bahasa Jepang 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/6260/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/6260  |z Link Metadata