PENGARUH MEDIA FLASHCARDS DALAM MENINGKATKAN KONTAK MATA DAN RESPON TERHADAP INSTRUKSI PADA ANAK AUTISTIK : Penelitian Eksperimen dengan Single Subject Research di Yayasan Arief Widhi Ayu Bandung

Kemampuan memilih alat peraga yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan anak harus dimiliki oleh para pendidik untuk membantu anak agar dapat belajar secara efektif. Hal tersebut melatarbelakangi timbulnya permasalahan-permasalahan pokok yang menjadi titik tolak penelitian, yaitu apakah benar media fla...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dewi Nurhayati, - (Author)
Format: Book
Published: 2008-08-22.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_62708
042 |a dc 
100 1 0 |a Dewi Nurhayati, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH MEDIA FLASHCARDS DALAM MENINGKATKAN KONTAK MATA DAN RESPON TERHADAP INSTRUKSI PADA ANAK AUTISTIK : Penelitian Eksperimen dengan Single Subject Research di Yayasan Arief Widhi Ayu Bandung 
260 |c 2008-08-22. 
500 |a http://repository.upi.edu/62708/1/S_PLB_034891_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62708/3/S_PLB_034891_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62708/7/S_PLB_034891_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62708/4/S_PLB_034891_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62708/2/S_PLB_034891_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62708/6/S_PLB_034891_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/62708/5/S_PLB_034891_Bibliography.pdf 
520 |a Kemampuan memilih alat peraga yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan anak harus dimiliki oleh para pendidik untuk membantu anak agar dapat belajar secara efektif. Hal tersebut melatarbelakangi timbulnya permasalahan-permasalahan pokok yang menjadi titik tolak penelitian, yaitu apakah benar media flashcards dapat memberikan pengaruh dalam meningkatkan kontak mata dan respon terhadap instruksi pada anak autistik? Tujuan penelitian ini adalah ingin memperoleh gambaran apakah media flashcards dapat meningkatkan kontak mata dan respon terhadap instruksi pada anak autistik. Berdasarkan permasalahan di atas, diajukan hipotesis, yaitu media flashcards dapat meningkatkan kontak mata dan respon terhadap instruksi pada anak autistik. Subjek penelitiannya adalah satu orang anak autistik umur 10 tahun. Dan lokasi penelitiannya di Yayasan Arief Widi Ayu. Penelitian ini menggunakan metode eksperiman dengan rancangan single subject research, dengan desain A- B- A'. Instrumen penelitian yang digunakan adalah format pengumpulan data melalui proses pengamatan, alat pengumpul datanya adalah kamera digital dan counter (alat untuk menghitung) Dari hasil penelitian ini diketahui bahwa ada peningkatan dalam hal kontak mata dan respon terhadap instruksi pada anak autistik, meskipun kenaikannya hanya sedikit. Tetapi media flashcards ini dapat dijadikan sebagai salah satu media alternatife bagi anak autistik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/62708/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/62708  |z Link Metadata