IMPLEMENTASI PENGGUNAAN MACROMEDIA FLASH DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA DINI :Penelitian Deskriptif Kualitatif di Kelas TK-B Honest TKK BPK PENABUR Taman Holis Indah BandungTahun Ajaran 2011-2012

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih belum opimalnya kemampuan membaca dini anak dalam pembelajaran bahasa di TKK BPK PENABUR Taman Holis Indah. Berdasarkan observasi awal, kegiatan pembelajaran membaca dini masih dirasakan anak sebagai kegiatan yang rutin. Media pembelajaran yang dipakai kura...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Yuyun Merita, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-08-24.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_63351
042 |a dc 
100 1 0 |a Yuyun Merita, -  |e author 
245 0 0 |a IMPLEMENTASI PENGGUNAAN MACROMEDIA FLASH DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA DINI :Penelitian Deskriptif Kualitatif di Kelas TK-B Honest TKK BPK PENABUR Taman Holis Indah BandungTahun Ajaran 2011-2012 
260 |c 2011-08-24. 
500 |a http://repository.upi.edu/63351/2/s_paud_0604438_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63351/3/s_paud_0604438_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63351/1/s_paud_0604438_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63351/2/s_paud_0604438_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63351/4/s_paud_0604438_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63351/5/s_paud_0604438_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63351/6/s_paud_0604438_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63351/7/s_paud_0604438_appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih belum opimalnya kemampuan membaca dini anak dalam pembelajaran bahasa di TKK BPK PENABUR Taman Holis Indah. Berdasarkan observasi awal, kegiatan pembelajaran membaca dini masih dirasakan anak sebagai kegiatan yang rutin. Media pembelajaran yang dipakai kurang bervariasi sehingga pembelajaran kurang menarik minat serta perhatian anak, sehingga kemampuan membaca dini anak belum berkembang optimal. Berdasarkan hal tersebut, salah satu alternatif upaya untuk meningkatkan kemampuan membaca dini adalah pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan Macromedia Flash. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui implementasi penggunaan Macromedia Flash dalam pembelajaran membaca dini yang meliputi: langkah persiapan, pelaksanaan/implementasi, dan evaluasi, serta untuk mengetahui peningkatan kemampuan membaca dini anak TK setelah implementasi pembelajaran menggunakan Macromedia Flash. Metode yang digunakan yaitu penelitian deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Macromedia Flash dapat dijadikan sebagai salah satu variasi penggunaan media untuk meningkatkan kemampuan membaca dini anak. Macromedia Flash dapat menstimulus anak untuk dapat berpartisipasi lebih aktif dalam pembelajaran, lebih berminat dan menyenangi kegiatan pembelajaran, yang tentunya berpengaruh pula pada tingkat pemahaman dan daya tangkap anak. Macromedia Flash dapat direkomendasikan untuk digunakan sebagai media dalam pembelajaran di Taman Kanak-kanak, khususnya dalam upaya meningkatkan kemampuan membaca dini. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/63351/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/63351  |z Link Metadata