PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA DI KELAS IV SDN CIPADANG KECAMATAN GEKBRONG KABUPATEN CIANJUR : Penelitian Tindakan Kelas Pada Pembelajaran IPA di Kelas IV SDN Cipadang Kecamatan Gekbrong Kabupaten Cianjur

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh temuan peneliti pada kegiatan pembelajaran sehari-hari pada umumnya masih menggunakan pendekatan yang berisfat klasikal. Pemebelajaran seperti ini kurang memberi kesempatan kepada siswa untuk belajar aktif dalam melakukan pembelajaran, sehingga sangat berpengaruh...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Yulia Rusmiati, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-01-18.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_63430
042 |a dc 
100 1 0 |a Yulia Rusmiati, -  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA DI KELAS IV SDN CIPADANG KECAMATAN GEKBRONG KABUPATEN CIANJUR : Penelitian Tindakan Kelas Pada Pembelajaran IPA di Kelas IV SDN Cipadang Kecamatan Gekbrong Kabupaten Cianjur 
260 |c 2011-01-18. 
500 |a http://repository.upi.edu/63430/1/s_pgsd_0810210_table_of_conten.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63430/3/s_pgsd_0810210_chapter1%284%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63430/5/s_pgsd_0810210_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63430/2/s_pgsd_0810210_chapter3%284%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63430/5/s_pgsd_0810210_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63430/1/s_pgsd_0810210_chapter5%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63430/2/s_pgsd_0810210_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63430/4/s_pgsd_0810210_apendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh temuan peneliti pada kegiatan pembelajaran sehari-hari pada umumnya masih menggunakan pendekatan yang berisfat klasikal. Pemebelajaran seperti ini kurang memberi kesempatan kepada siswa untuk belajar aktif dalam melakukan pembelajaran, sehingga sangat berpengaruh terhadap aktivitas dan hasil belajar siswa kurang berhasil. Salah satu penyebab rendahnya nilai hasil belajar siswa SDN Cipadang karena kurang efektifnya pelaksanan pembelajaran. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana aktivitas dan hasil belajar siswa kelas IV SDN Cipadang dalam pembelajaran IPA dengan topik Sifat dan Perubahan Wujud Benda dengan mengunakan model pembelajaran inkuiri. Berdasarkan permasalahan diatas, maka penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran IPA serta memperoleh hasil belajar siswa yang optimal. Dimana siswa tidak hanya menghapal informasi melainkan memahami prinsip yang melandasi pengetahuan, tumbuh sikap keinginan bertanya. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK), yang dilakukan dalam dua siklus tindakan, tiap siklus terdiri dari 4 kegiatan yaitu: perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian sebanyak 36 siswa, instrumen yang digunakan adalah tes, lembar observasi, lembar kerja siswa, lembar wawancara. Dari hasil pelitian dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri ini langkah-langkah pembelajaran menjadi lebih bermakna dengan mengunakan tahapan bertanya (ask), investigasi (investigate), menghasilkan (Create), diskusi (discuss) dan refleksi (reflect). Aktivitas siswa pun menmingkat, baik dari segi keaktifan bertanya, menjawab dan berinteraksi dengan guru dan siswa lainnya dan dalam mengerjakan tugas-tugas yang diberikan oleh guru. Dengan adanya peningkatan belajar siswa maka hasil belajar siswa mengalami peningkatan. Hal ini terlihat dari perolehan nilai rata-rata siswa sebelum diterpakannya model pembelajaran inkuiri hasil perolehan rata-tara siklus I 66,67 dan setelah diterapkan model pembelajaran inkuiri dalam siklus II didapat nilai rata-rata 75,28. Dari hasil penerapan model pembelajaran inkuiri ini dapat disimpulkan bahwa pembelajaran IPA dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri dapat meningkatkan aktivitas dan kreativitas siswa dalam pembelajaran sehingga hasil belajar siswa dapat meningkat. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/63430/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/63430  |z Link Metadata