HUBUNGAN PEMBELAJARAN E-LEARNING PAI TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA DI SMKN 1 BANDUNG

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya hubungan dari variabel pembelajaran e-learning PAI terhadap minat belajar siswa di SMK Negeri 1 Bandung. Penelitian ini merupakan penelitian korelasi sederhana yang memiliki tingkat signifikansi sangat kuat. Teknik pengambilan sampel me...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ali Anhar Syi'bul Huda, - (Author)
Format: Book
Published: 2021-07-29.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_63526
042 |a dc 
100 1 0 |a Ali Anhar Syi'bul Huda, -  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN PEMBELAJARAN E-LEARNING PAI TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA DI SMKN 1 BANDUNG 
260 |c 2021-07-29. 
500 |a http://repository.upi.edu/63526/1/S_PAI_1700351_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63526/2/S_PAI_1700351_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63526/3/S_PAI_1700351_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63526/4/S_PAI_1700351_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63526/5/S_PAI_1700351_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63526/6/S_PAI_1700351_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/63526/7/S_PAI_1700351_Appendix.pdf 
520 |a Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya hubungan dari variabel pembelajaran e-learning PAI terhadap minat belajar siswa di SMK Negeri 1 Bandung. Penelitian ini merupakan penelitian korelasi sederhana yang memiliki tingkat signifikansi sangat kuat. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling, populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas X di SMK Negeri 1 Bandung yang berjumlah 461 siswa, dan diambil untuk subjek penelitian sebesar 95 siswa. Pengumpulan data pembelajaran e-learning PAI dan minat belajar siswa dilakukan dengan metode angket sebagai data primer juga wawancara dan dokumentasi sebagai data sekunder. Uji coba instrumen dilakukan berbarengan antara kelas sampel dan kelas ujicoba. Adapun hasil data yang didapatkan dianalisis menggunakan uji statistik deskriptif antara lain uji validitas dan reliabilitas menggunakan rumus Croanbach's Alpha, juga uji statistik inferensial melalui uji prasyarat yaitu uji normalitas, linearitas, dan uji korelasi. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa pengujian korelasi nilai Sig. (2-tailed) antara Pembelajaran E-learning PAI (X) dengan Minat Belajar Siswa (Y) adalah sebesar 0,00<0,05 yang berarti ada hubungan antara variabel Pembelajaran E-learning PAI terhadap Minat Belajar Siswa dengan catatan dalam taraf signifikansi 0,01 atau 1%. Adapun berdasarkan nilai rhitung (pearson correlation) yang merujuk kepada nilai rtabel maka, untuk hubungan Pembelajaran E-learning PAI dengan Minat Belajar Siswa ialah 0,882 >0,202 dimana berdasarkan tabel 3.11 tingkat korelasinya sangat kuat karena berada pada rentang 0,80-1,000. Sehingga ketika pembelajaran PAI dilakukan dengan model e-learning atau secara online akan berpengaruh sangat kuat terhadap minat belajar siswa, sebaliknya apabila pembelajaran PAI menggunakan model di luar e-learning maka akan berpengaruh tidak kuat terhadap minat belajar siswa dalam mengikuti pembelajaran PAI. The purpose of this study is to find out whether or not the relationship of PAI e-learning variables to students' learning interests in SMK Negeri 1 Bandung. This research is a simple correlation study that has a very strong degree of significance. Sampling techniques using simple random sampling, the research population is all students of grade X at SMK Negeri 1 Bandung which amounts to 461 students, and taken for research subjects of 95 students. PAI e-learning data collection and students' learning interests are conducted by questionnaire method as primary data as well as interviews and documentation as secondary data. Instrument trials are conducted simultaneously between the sample class and the test class. The data obtained are analyzed using descriptive statistical tests, among others, validity and reliability tests using croanbach's Alpha formula, as well as inferential statistical tests through prerequisite tests, namely normality, linearity, and correlation tests. The results concluded that the test correlated sig values. (2-tailed) between PAI E-learning (X) and Student Learning Interest (Y) is 0.00<0.05 which means there is a relationship between PAI E-learning variables to Student Learning Interests with a record in significance level of 0.01 or 1%. for PAI E-learning relationship with Student Learning Interest is 0.882 >0.202 where based on table 3.11 the correlation level is very strong because it is in the range of 0.80-1.000. So when PAI learning is done with e-learning model or online will have a very strong effect on students' learning interests, on the contrary if PAI learning uses models outside of e-learning it will have no strong effect on students' learning interest in following PAI learning. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB1603 Secondary Education. High schools 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/63526/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/63526  |z Link Metadata