PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA TENTANG POKOK BAHASAN PERTUMBUHAN TUMBUHAN

Abstrak: Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya guru dalam menggunakan media pembelajaran dan banyaknya siswa yang kurang berpartisipasi dalam pembelajaran di kelas. Hal tersebut menyebabkan rendahnya motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA. Penelitian bertujuan untuk mening...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wulandari, Retno (Author)
Format: Book
Published: 2014-02-12.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_6393
042 |a dc 
100 1 0 |a Wulandari, Retno  |e author 
245 0 0 |a PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA TENTANG POKOK BAHASAN PERTUMBUHAN TUMBUHAN 
260 |c 2014-02-12. 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/1/S_PGSD_1206743_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/2/S_PGSD_1206743_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/3/S_PGSD_1206743_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/4/S_PGSD_1206743_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/5/S_PGSD_1206743_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/6/S_PGSD_1206743_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/7/S_PGSD_1206743_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/8/S_PGSD_1206743_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/9/S_PGSD_1206743_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6393/10/S_PGSD_1206743_Appendix.pdf 
520 |a Abstrak: Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya guru dalam menggunakan media pembelajaran dan banyaknya siswa yang kurang berpartisipasi dalam pembelajaran di kelas. Hal tersebut menyebabkan rendahnya motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA. Penelitian bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa melalui media gambar. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) model Kemmis dan Mc Taggart. Subjek penelitian ini 30 siswa kelas 2 SDN Bojongkoneng 2 Bandung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media gambar pada pembelajaran IPA dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas 2 SDN Bojongkoneng 2 Bandung Kata Kunci: media gambar, motivasi belajar siswa, hasil belajar siswa Abstract: This research is motivated by the lack of teachers in using instructional media and the number of students who participate less in classroom learning. This leads to low motivation and learning outcomes of students in science subjects. Research aims to improve students' motivation and learning outcomes through media images. The method used was Classroom Action Research (CAR) model of Kemmis and Mc Taggart. Subjects of this study 2 grade students of SDN 30 Bojongkoneng 2 Bandung. Results showed that media images on science learning can improve motivation and learning outcomes of students in grade 2 SDN Bojongkoneng 2 Bandung Keywords: media images, student motivation, student learning 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a PGSD Bumi Siliwangi 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/6393/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/6393  |z Link Metadata