PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR :Penelitian Tindakan Kelas di Kelas IV SD Negeri Cibitung 2 Kecamatan Cibeber Kabupaten Cianjur Pada Materi Pokok Hubungan Kenampakan Alam, Sosial, dan Budaya Dengan Gejalanya

Penelitian ini dilakukan bersdasarkan latar belakang fakta di lapangan masih rendahnya keaktifan dan prestasi belajar siswa. Rumusan masalah yang dibahas ini adalah : (1) Bagaimana rencana pelaksanaan pembelajaran untuk meningkatkan kualitas pembelajaran IPS pada materi pokok hubungan kenampakan ala...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Neneng Nurhasanah, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-06-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_64504
042 |a dc 
100 1 0 |a Neneng Nurhasanah, -  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR :Penelitian Tindakan Kelas di Kelas IV SD Negeri Cibitung 2 Kecamatan Cibeber Kabupaten Cianjur Pada Materi Pokok Hubungan Kenampakan Alam, Sosial, dan Budaya Dengan Gejalanya 
260 |c 2011-06-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/64504/1/s_pgsd_0908695_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/64504/2/s_pgsd_0908695_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/64504/3/s_pgsd_0908695_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/64504/4/s_pgsd_0908695_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/64504/5/s_pgsd_0908695_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/64504/6/s_pgsd_0908695_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/64504/7/s_pgsd_0908695_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/64504/8/s_pgsd_0908695_appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan bersdasarkan latar belakang fakta di lapangan masih rendahnya keaktifan dan prestasi belajar siswa. Rumusan masalah yang dibahas ini adalah : (1) Bagaimana rencana pelaksanaan pembelajaran untuk meningkatkan kualitas pembelajaran IPS pada materi pokok hubungan kenampakan alam, sosial, dan budaya dengan gejalanya di kelas IV SD Negeri Cibitung 2? (2) Bagaimana aktivitas siswa dan guru dalam pembelajaran IPS pada materi pokok hubungan kenampakan alam, sosial, dan budaya dengan gejalanya dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif di kelas IV SD Negeri Cibitung 2? (3) Berapakah peningkatan hasil pembelajaran IPS pada materi pokok hubungan kenampakan alam, sosial, dan budaya dengan gejalanya melalui penerapan model pembelajaran kooperatif pada siswa kelas IV SD Negeri Cibitung 2?. Adapun yang menjadi tujuan penelitiannya adalah : (1) Mendeskripsikan rencana pelaksanaan pembelajaran untuk meningkatkan kualitas pembelajaran IPS pada materi pokok hubungan kenampakan alam, sosial, dan budaya dengan gejalanya dengan menerapkan pembelajaran kooperatif di kelas IV SDN Cibitung 2, (2) Mendeskripsikan aktivitas siswa dan guru dalam pembelajaran IPS pada materi pokok hubungan kenampakan alam, sosial, dan budaya dengan gejalanya dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif di kelas IV SD Negeri Cibitung 2, (3) Untuk mengetahui peningkatan hasil pembelajaran IPS pada materi pokok hubungan kenampakan alam, sosial, dan budaya dengan gejalanya melalui penerapan model pembelajaran kooperatif pada siswa kelas IV SD Negeri Cibitung 2. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dalam tiga siklus. Hasil yang diperoleh dari penelitian tindakan ini adalah sebagai berikut : 1. RPP untuk meningkatkan kualitas pembelajaran IPS dengan pembelajaran kooperatif menunjukkan perubahan yang positif. Unsur-unsur yang dikelola dan dikembangkan meliputi komponen tujuan, isi atau materi pelajaran, metode pembelajaran dan komponen evaluasi.. 2. Aktivitas siswa dan guru dalam pembelajaran IPS dengan metode kooperatif menunjukkan peningkatan dibandingkan dengan kondisi awal kelas sebelum metode kooperatif digunakan. Aktivitas guru dan aktivitas siswa dalam pembelajaran, berjalan lebih kondusif. Hal tersebut ditandai dengan aktivitas siswa yang mampu berinteraksi dengan teman-temannya di dalam kelas. 3. Hasil belajar yang dicapai siswa pada mata pelajaran IPSsetelah metode kooperatif digunakan menunjukkan adanya peningkatan yang sangat menggembirakan. Peningkatan nilai rata-rata pada siklus I sebesar 64,25; naik pada siklus II sebesar 9,5 % menjadi 73,75; dan pada siklus III naik lagi sebesar 10,5 % menjadi 84,25. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/64504/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/64504  |z Link Metadata