EVALUASI KELAYAKAN BISNIS SURABI BERBASIS ASPEK PEMASARAN DAN ASPEK FINANSIAL PADA WARUNG COLENAK & SURABI DAGO KOTA BANDUNG

Studi kelayakan telah banyak dikenal oleh masyarakat, terutama masyarakat yang bergerak dalam bidang dunia usaha. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui evaluasi gambaran kelayakan bisnis surabi pada Warung Colenak & Surabi Dago kota Bandung yang ditinjau dari aspek pemasaran dan aspek finans...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ramadhanti, Sintya Ariesta (Author)
Format: Book
Published: 2013-12-17.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_6653
042 |a dc 
100 1 0 |a Ramadhanti, Sintya Ariesta   |e author 
245 0 0 |a EVALUASI KELAYAKAN BISNIS SURABI BERBASIS ASPEK PEMASARAN DAN ASPEK FINANSIAL PADA WARUNG COLENAK & SURABI DAGO KOTA BANDUNG  
260 |c 2013-12-17. 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/1/S_MIK_0900470_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/2/S_MIK_0900470_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/3/S_MIK_0900470_Table%20Of%20Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/4/S_MIK_0900470_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/5/S_MIK_0900470_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/6/S_MIK_0900470_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/7/S_MIK_0900470_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/8/S_MIK_0900470_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/6653/9/S_MIK_0900470_Bibliography.pdf 
520 |a Studi kelayakan telah banyak dikenal oleh masyarakat, terutama masyarakat yang bergerak dalam bidang dunia usaha. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui evaluasi gambaran kelayakan bisnis surabi pada Warung Colenak & Surabi Dago kota Bandung yang ditinjau dari aspek pemasaran dan aspek finansial. Metode yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif dan analisis. Metode pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara dan menyebar kuesioner. Teknik sampling yang digunakan adalah Nonprobability Sampling. Teknik analisis data yang digunakan yaitu menggunakan analisispemasaran serta analisis finansial dengan menggunakan perhitungan PP, NPV, PI dan IRR. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh bahwa gambaran kelayakan bisnis surabi pada Warung Colenak & Surabi dinyatakan layak. Hasil dari bauran pemasaran produk barang dan jasa berada di tingkat nilai yang tinggi. Aspek finansial memperoleh hasil perhitungan PP yaitu 1 tahun 4 bulan, NPV = 983.585.458 > 0, PI = 2,47 > 0, IRR = 63,58% > nilai bunga yang berlaku (7,5%). Artinya usaha surabi pada Warung Colenak & Surabi ini layak dijalankan Abstract Feasibility study has been widely known by most of people, especially for them whom worked in business world. This study aims to determine the feasibility evaluation of surabi business at Warung Colenak & Surabi Dago Bandung, which is reviewed from marketing and financial aspects.This research used methods which were descriptive and analysis. The data were collected by interviewing a respondent and collecting questionnaires from respondent. Technique of sampling in this research was nonprobability sampling. The data analysis techniques were Payback Period, Net Present Value, Profitability Index and Internal Rate of Ratter calculation. The results showed that business feasibility of Surabi's Business at Warung Colenak & Surabi Dago Bandung was factible. The results of marketing mix of goods and services were at the best point. Also ,financial aspect was collected fromthe calculation of PP which was 1 years and 4 months, NPV = 983.585.458 > 0, PI = 2,47 > 0, IRR = 63.58% > value interest apply (7.5%). It means that surabi's business at Warung colenak and Surabi Dago are fectible business to continue. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/6653/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/6653  |z Link Metadata