Pelaksanaan Pembelajaran Keterampilan Vokasional Handicraft pada Peserta Didik Tunarungu SMALB Berprestasi di SLBN A Citeureup

Penelitian ini bertujuan untuk memperdalam informasi mengenai pelaksanaan pembelajaran keterampilan vokasional handicraft tunarungu SMALB berprestasi di SLBN A Citeureup. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif kualitatif. Pengumpulan data yang akan digunakan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Faiza Nanda Dwiyani, - (Author)
Format: Book
Published: 2021-08-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk memperdalam informasi mengenai pelaksanaan pembelajaran keterampilan vokasional handicraft tunarungu SMALB berprestasi di SLBN A Citeureup. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif kualitatif. Pengumpulan data yang akan digunakan dalam penelitian ini yaitu wawancara dan studi dokumentasi. Setelah data itu diperoleh makan data akan dianalisis dengan mereduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam perencanaan pembelajaran keterampilan handicraft yaitu merencanakan asesmen bakat dan minat keterampilan handicraft, sekolah menggunakan asesmen informal yaitu berupa angket, wawancara, dan observasi. Berdasarkan hasil asesmen tersebut didapatkan bahwa ada peserta didik yang berpotensi dapat berprestasi di keterampilan handicraft. Kurikulum yang digunakan adalah kurikulum 2013 yang dimodifikasi kembali oleh guru dengan menyesuaikan kemampuan peserta didik dan kondisi sekolah. Pelaksanaan pembelajaran keterampilan handicraft terdiri dari kegiatan awal, kegiatan inti, dan kegiatan akhir. Penilaian pembelajaran keterampilan handicraft dalam prosesnya menggunakan pengamatan langsung oleh guru sedangkan hasilnya yang dinilai yaitu aspek ketelitian, kerapihan, dan ketepatan dalam teknik pembuatan. Kendala yang dihadapi guru keterampilan handicraft yaitu kurangnya sumber dan bahan untuk membuat RPP dan tidak seimbangnya jumlah guru dan peserta didik. Solusi untuk mengatasi kendala tersebut adalah sekolah dapat menyediakan sumber dan bahan lebih banyak lagi untuk guru dan guru dapat saling berdiskusi untuk mengatasi kendala yang dihadapi. This study aimed to ascertain information regarding the implementation offline vocational handicraft learning skills on High School deaf students' achievement at SLBN A Citeureup. This study used a qualitative approach with a qualitative descriptive method. The data collection techniques were interviews and documentation studies. The data were analyzed byk reducing data, presenting data, and drawing conclusions. In the planning of learning handicraft skills, the school planned an assessment of ability and interest in handicraft skills using informal assessment, namely questionnaires, interviews, and observations. The assessment results showed that there was students' achievement in handicraft skills. The curriculum was the modified Indonesia's 2013 curriculum by the teacher related to the abilities of students and school conditions. The implementation of learning handicraft skills consisted of opening, main activities, and closing. The assessment of learning handicraft skills based on teacher observations by assessing precision, neatness, and accurary aspects of manufacturing techniques. The obstacles faced by the handicraft skills teacher were the lack of resources and materials to construct lesson plans. In addition, the number of teachers and students was not balanced. As a solution, school can increase the number of resources and materials and teachers can discuss each other to overcome the obstacles.
Item Description:http://repository.upi.edu/67262/6/S_PKH_1606830_Title.pdf
http://repository.upi.edu/67262/1/S_PKH_1606830_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/67262/2/S_PKH_1606830_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/67262/3/S_PKH_1606830_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/67262/4/S_PKH_1606830_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/67262/5/S_PKH_1606830_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/67262/7/S_PKH_1606830_Appendix.pdf