PENGGUNAAN MEDIA FILM ANIMASI DALAM KEGIATAN BERCERITA UNTUK MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN MENYIMAK ANAK USIA 5-6 TAHUN (Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan pada Anak Usia Dini)

Tujuan penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya masalah utama pada penelitian ini yaitu bagaimanakah mengembangkan kemampuan menyimak anak usia dini dengan metode bercerita melalui media film animasi. Tujun yang akan dicapai pada penelitian ini untuk mengetahui tingkat perkembangan kemampuan meny...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dika Yuniar, - (Author)
Format: Book
Published: 2021-08-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya masalah utama pada penelitian ini yaitu bagaimanakah mengembangkan kemampuan menyimak anak usia dini dengan metode bercerita melalui media film animasi. Tujun yang akan dicapai pada penelitian ini untuk mengetahui tingkat perkembangan kemampuan menyimak anak usia 5-6 tahun kelompok B dengan menggunakan media film animasi. Jenis penelitian PTK (Penelitian Tindakan Kelas) dengan model Kemmis dan Mc Taggart. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus. Teknik analisis data dilakukan secara kualitatif dan kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu tes, observasi, dan dokumentasi. Setelah melakukan penelitian, hasil yang didapatkan sudah cukup baik dalam hasil tes yang dilakukan. Hasil penelitian dikategorikan baik karena anak mampu mengembangkan kemampuan menyimak dengan baik melalui penggunaan media pembelajaran film animasi. ----- The purpose of this research is motivated by the main problems i n this study, namely: how to develop listening skills in early childhood with the storytelling method through animated films. The goal to be achieved in this study is to determine the level of development of listening skills for children aged 5-6 years group B using media animated film. Types of CAR research (Classroom Action Research) with Kemmis and Mc . models Taggart. This research was conducted in two cycles. The data analysis technique was carried out qualitatively and quantitative. Data collection techniques used are tests, observations, and documentation. After doing research, the results obtained are quite good in the test results obtained done. The results of the study are categorized as good because children are able to develop their abilities listening well through the use of animated film learning media.
Item Description:http://repository.upi.edu/68535/1/S_PGPAUD_1703137_Title.pdf
http://repository.upi.edu/68535/2/S_PGPAUD_1703137_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/68535/3/S_PGPAUD_1703137_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/68535/4/S_PGPAUD_1703137_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/68535/5/S_PGPAUD_1703137_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/68535/6/S_PGPAUD_1703137_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/68535/7/S_PGPAUD_1703137_Appendix.pdf