LAPORAN PERENCANAAN DAN PERANCANGAN SURAKARTA CREATIVE HUB DI SURAKARTA DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR KONTEKSTUAL

Ekonomi kreatif adalah era baru di bidang perekonomian yang menjadi sumber daya alternatif. Indonesia merupakan negara yang memiliki keragaman budaya, dan berpotensi untuk berkembang di bidang ekonomi kreatif. Salah satu kota di Indonesia yang berpotensi berkembang pada ekonomi kreatif adalah Kota S...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Putri Annisa Rahmawati, - (Author)
Format: Book
Published: 2021-08-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Ekonomi kreatif adalah era baru di bidang perekonomian yang menjadi sumber daya alternatif. Indonesia merupakan negara yang memiliki keragaman budaya, dan berpotensi untuk berkembang di bidang ekonomi kreatif. Salah satu kota di Indonesia yang berpotensi berkembang pada ekonomi kreatif adalah Kota Surakarta. Kota Surakarta memiliki kebudayaan tradisional yang masih terjaga hingga saat ini dan mata pencaharian masyarakat di dominasi di bidang jasa, perdagangan, dan pariwisata. Kota Surakarta memiliki banyak seniman di beragam bidang industri kreatif, namun kebanyakan seniman melakukan proses produksi di tempatnya masing - masing, baik itu skala rumah atau kampung , sehingga keberadaannya belum diketahui oleh masyarakat luas dan sulitnya tercipta rantai ekonomi kreatif yang ideal dan terbatasnya keragaman stakeholder yang berperan dalam proses industri kreatif. Ekonomi kreatif di Kota Surakarta perlu wadah - wadah (salah satunya berbentuk ruang) yang menciptakan iklim kreatif yang biasanya disebut sebagai Creative Hub. Perencanaan dan perancangan "Surakarta Creative Hub" menggunakan pendekatan kontestual dengan cara memfokuskan pada kajian budaya berdasarkan kondisi yang ada di sekitar lokasi tapak. Kajian dilakukan dengan mempertimbangkan keragaman industri kreatif berkembang dan eksistensi dari bangunan sekitar yang memperkuat citra kawasan.
Item Description:http://repository.upi.edu/68644/1/S_TA_1607075_Judul.pdf
http://repository.upi.edu/68644/2/S_TA_1607075_BAB%201.pdf
http://repository.upi.edu/68644/3/S_TA_1607075_BAB%202.pdf
http://repository.upi.edu/68644/4/S_TA_1607075_BAB%203.pdf
http://repository.upi.edu/68644/5/S_TA_1607075_BAB%204.pdf
http://repository.upi.edu/68644/6/S_TA_1607075_BAB%205.pdf
http://repository.upi.edu/68644/7/S_TA_1607075_LAMPIRAN.pdf