HUBUNGAN KEPEMIMPINAN PEMBELAJARAN DAN PENGEMBANGAN KAPASITAS GURU DENGAN PENINGKTATAN KUALITAS PEMBELAJARAN (Survey pada SDN Se-Kecamatan Cikampek Karawang)
Peranan kepala sekolah sebagai pemimpin pembelajaran dan pengembangan kapasitas guru dalam meningkatkan kualitas pembelajaran guru merupakan upaya yang perlu dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hubungan kepemimpinan pembelajaran dan pengembangan kapasitas guru dengan peningkata...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2021-08-25.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Peranan kepala sekolah sebagai pemimpin pembelajaran dan pengembangan kapasitas guru dalam meningkatkan kualitas pembelajaran guru merupakan upaya yang perlu dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hubungan kepemimpinan pembelajaran dan pengembangan kapasitas guru dengan peningkatan kualitas pembelajaran. Penelitian ini menggunakan metode survey melalui pendekatan kuantitatif dengan populasi sebanyak 170 guru dengan menggunakan proportional random sampling dipilih 119 responden sebagai sampel penelitian. Hasil temuan dan uji analisis korelasi regresi sederhana dengan nilai koefisien korelasi untuk X1 dengan Y yaitu ry1 = 0,5074, persamaan regresinya Ŷ = 52,495 + 0,631X1, dan nilai koefisien korelasi untuk X2 dengan Y yaitu ry2 = 0,5800, persamaan regresi Ŷ = 50,953 + 0,606X2. Sementara nilai koefisien regresi berganda yaitu ry1.2 = 0,6695, persamaan regresi Ŷ = 12,9487 + 0,4405X1 + 0,4834X2. Analisis regresi ini diharapkan dapat membuktikan hipotesis penelitian ini. Hasil penelitian secara parsial mengenai kepemimpinan pembelajaran dan pengembangan kapasitas masing-masing memiliki hubungan sedang dan searah dengan kualitas pembelajaran. Dengan demikian, secara simultan kepemimpinan pembelajaran dan pengembangan kapasitas memiliki korelasi sedang terhadap peningkatan pembelajaran guru. Kata Kunci : Kepemimpinan Pembelajaran, Pengembangan Kapasitas, Peningkatan Kualitas Pembelajaran |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/68681/8/T_ADPEN_1907297_Title.pdf http://repository.upi.edu/68681/2/T_ADPEN_1907297_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/68681/3/T_ADPEN_1907297_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/68681/4/T_ADPEN_1907297_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/68681/5/T_ADPEN_1907297_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/68681/6/T_ADPEN_1907297_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/68681/7/T_ADPEN_1907297_%20Appendix.pdf |