ANALISIS KESESUAIAN KONTEN BUKU SERI ASYIK BELAJAR TEMATIK DENGAN KOMPETENSI DASAR KURIKULUM 2013 : Penelitian Kualitatif Analisis Isi Materi Konten dalam Buku Seri Asyik Belajar Tematik untuk usia 5-6 Tahun

Pada pendidikan anak usia dini pembelajaran juga diperlukan pula buku teks untuk membantu guru atau orang tua dalam memberikan materi. Buku yang menarik bagi anak adalah buku yang memiliki konten dan ilustrasi di dalamnya. Konten yang akan disampaikan kepada peserta didik pada saat proses pembelajar...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Alvira Hikmah, - (Author)
Format: Book
Published: 2021-08-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pada pendidikan anak usia dini pembelajaran juga diperlukan pula buku teks untuk membantu guru atau orang tua dalam memberikan materi. Buku yang menarik bagi anak adalah buku yang memiliki konten dan ilustrasi di dalamnya. Konten yang akan disampaikan kepada peserta didik pada saat proses pembelajaran adalah konten yang mencakup tentang tercapainya Kompetensi Inti (KI) dan Kompetensi Dasar (KD). Jika tidak ada proses belajar mengajar yang dilakukan, buku teks yang digunakan di PAUD seharusnya sesuai dengan aspek perkembangan anak yang berada pada Kompetensi Dasar. Tujuan dari penelitian ini untuk memverifikasi kesesuaian konten buku Seri Asyik Belajar Tematik dengan Kompetensi dasar pada aspek pengetahuan serta keterampilan dan mengetahui kesesuaian materi yang terdapat pada buku Seri Asyik Belajar Tematik sudah sesuai dengan Kompetensi Dasar pada Kurikulum 2013 PAUD. Sehingga diharapkan dapat dijadikan bahan pertimbangan guru maupun orang tua dalam menggunakan buku teks. Penelitian ini menggunakan metode menganalisis pesan komunikasi tertulis, verbal atau visual. Analisis dilakukan dengan menyesuaikan antara tabel Kompetensi Dasar yang ada pada buku Seri Asyik Belajar Tematik terhadap konten isi materi dengan Kompetensi Dasar Kurikulum 2013. Kemudian dilakukan analisis dengan mendeskripsikan dari setiap halaman buku Seri Asyik Belajar Tematik Diriku, Binatang, Alam Semesta, dan Kendaraan. Dari hasil analisis didapatkan temuan dari 4 buku Diriku, Binatang, Alam Semesta, dan Kendaraan bahwa terdapat 16 halaman yang tidak sesuai dan 64 halaman yang sesuai dengan KD Kurikulum 2013. Sehingga dapat disimpulkan bahwa buku Seri Asyik Belajar Tematik Diriku, Binatang, Alam Semesta, dan Kendaraan sesuai dengan Kompetensi Dasar Kurikulum 2013. ----- In early childhood education learning is also needed textbooks to help teachers or parents in providing material. Books that are interesting for children are books that have content and illustrations in it. The content that will be delivered to students during the learning process is content that includes the achievement of Core Competencies (KI) and Basic Competencies (KD). If there is no teaching and learning process carried out, the textbooks used in PAUD should be in accordance with the aspects of child development that are in the Basic Competence. The purpose of this study was to verify the suitability of the content of the Seri Asyik Belajar Tematik book with basic competencies in the aspects of knowledge and skills and to determine the suitability of the material contained in the Seri Asyik Belajar Tematik book is in accordance with the Basic Competencies in the Curriculum 2013 PAUD. So that it is hoped that it can be used as consideration for teachers and parents for using textbooks. Content analysis is a method of analyzing written, verbal or visual communication messages. The analysis was carried out by adjusting the table of Basic Competencies in the Seri Asyik Belajar Tematik book to the content of the material with the Curriculum 2013 Basic Competencies. Then an analysis was carried out by describing each page of the Thematic Learning Fun Series book of Diriku, Binatang, Alam Semesta, and Kendaraan. From the results of the analysis, it was found that the findings from the 4 books of Diriku, Binatang, Alam Semesta, and Kendaraan that there are 16 pages that are not appropriate and 64 pages that are in accordance with the KD Curriculum 2013. So it can be concluded that the Seri Asyik Belajar Tematik book Diriku, Binatang, Alam Semesta, and Kendaraan are in accordance with the Basic Competencies Curriculum 2013.
Item Description:http://repository.upi.edu/68780/1/S_PAUD_1702312_Title.pdf
http://repository.upi.edu/68780/2/S_PAUD_1702312_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/68780/3/S_PAUD_1702312_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/68780/4/S_PAUD_1702312_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/68780/5/S_PAUD_1702312_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/68780/6/S_PAUD_1702312_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/68780/7/S_PAUD_1702312_Appendix.pdf