IMPLEMENTASI MODIFIKASI PERMAINAN BOLAVOLI PADA SISWA KELAS V SDN PANGAUBAN I KABUPATEN BANDUNG (PTK)
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh ketidakbiasaan seorang guru dalam menerapkan metode pembelajaran modifikasi permainan dalam proses belajar mengajar khususnya dalam pembelajaran bolavoli di sekolah dan seorang guru hanya memikirkan bagaimana pembelajaran tersebut dapat disampaikan tanpa memperha...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013-08-26.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_693 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Pratama, Angga Putra |e author |
245 | 0 | 0 | |a IMPLEMENTASI MODIFIKASI PERMAINAN BOLAVOLI PADA SISWA KELAS V SDN PANGAUBAN I KABUPATEN BANDUNG (PTK) |
260 | |c 2013-08-26. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/1/S_JKR_0807706_TITTLE.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/2/S_JKR_0807706_ABSTRACT.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/3/S_JKR_0807706_TABLE%20OF%20CONTENT.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/4/S_JKR_0807706_CHAPTER1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/5/S_JKR_0807706_CHAPTER2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/6/S_JKR_0807706_CHAPTER3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/7/S_JKR_0807706_CHAPTER4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/8/S_JKR_0807706_CHAPTER5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/9/S_JKR_0807706_BIBLIOGRAPHY.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/693/10/S_JKR_0807706_APPENDIX.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh ketidakbiasaan seorang guru dalam menerapkan metode pembelajaran modifikasi permainan dalam proses belajar mengajar khususnya dalam pembelajaran bolavoli di sekolah dan seorang guru hanya memikirkan bagaimana pembelajaran tersebut dapat disampaikan tanpa memperhatikan apakah tujuan pembelajaran tersebut sudah tercapai. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menguji bagaimana mengimplementasikan modifikiasi permainan bolavoli di sekolah. Penelitian dilaksanakan menggunakan metode Penelitian Tindakan kelas terhadap 40 orang siswa kelas V SDN Pangauban I. Data dikumpulkan menggunakan instrumen penelitian GPAI (Games Performance Assessment Instrument). Analisis data menggunakan Microsoft excel. Hasil pengolahan data terlihat adanya peningkatan dari siklus I dan II dalam kategori baik jika di persentasekan terjadi peningkatan sebesar 12,5% dari 25% menjadi 32,5% dan kategori kurang mengalami penurunan walaupun tidak signifikan dari 42,5% menjadi 30%. Sesuai dengan hasil ini direkomendasikan kepada guru pendidikan jasmani untuk lebih banyak modifikasi permainan bolavoli pada setiap kegiatan belajar mengajar khususnya di sekolah dasar. This research is motivated by the unfamiliarity of a teacher in applying the modified method of learning games in teaching and learning, especially in learning volleyball at school and a teacher just thinking about how learning can be delivered without think whether the learning objectives have been achieved. The purpose of this study is to investigate and examine how to implement modification play volleyball at school. The experiment was conducted using research methods class action against 40 students of class V SDN Pangauban I. Data were collected using a research instrument GPAI (Games Performance Assessment Instrument). Data analysis using Microsoft Excel. Data processing results saw an increase of cycle I and II in both categories if at percentage an increase of 12.5% from 25% to 32.5% and less category, although not significantly decreased from 42.5% to 30%. In accordance with the results of recommended physical education teacher for more modifications volleyball game at any school activity, especially in elementary school. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/693/ | |
856 | |u https://repository.upi.edu/693 |z Link Metadata |