PENGARUH PENANAMAN MODAL ASING DAN PARTISIPASI ANGKATAN KERJA WANITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI INDONESIA TAHUN 2010-2019

Pada periode 2010-2019 laju pertumbuhan ekonomi mengalami perlambatan, hal ini disebabkan oleh adanya 2000s Commodities Boom sehingga berdampak pada tahun berikutnya. Penelitian ini menggunakan teori Solow Swan dengan asumsi constan return to scale yang menjelaskan pertumbuhan ekonomi dipengaruhi ol...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Shasabila Widya Triandani, - (Author)
Format: Book
Published: 2021-08-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pada periode 2010-2019 laju pertumbuhan ekonomi mengalami perlambatan, hal ini disebabkan oleh adanya 2000s Commodities Boom sehingga berdampak pada tahun berikutnya. Penelitian ini menggunakan teori Solow Swan dengan asumsi constan return to scale yang menjelaskan pertumbuhan ekonomi dipengaruhi oleh modal dan tenaga kerja, sedangkan teknologi dianggap tetap. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh dari penanaman modal asing dan partisipasi angkatan kerja wanita. Metode yang digunakan adalah penelitian eksplanatori menggunakan data sekunder dari Badan Pusat Statistik yang didapatkan dengan teknik dokumentasi. Populasi dalam penelitian ini 34 Provinsi di Indonesia pada tahun 2010-2019 dan sampel yang digunakan sampel jenuh. Teknik analisis data yang digunakan analisis data panel dan analisis regresi linier berganda. Hasil regresi menunjukkan bahwa penanaman modal asing berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi dan partisipasi angkatan kerja wanita berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi. Secara bersama-sama penanaman modal asing dan partisipasi angkatan kerja wanita berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia. In 2010-2019 the rate of economic growth been decreased caused by 2000s Commodities Boom and giving the impact to the years after. This research using Solow Swan theory with assumption of a constant return to scale that explain economic growth influenced by capital and labor, while technology is considered constant. The aim of this research is to acknowledge the impact of foreign investment and woman labor participant rate. The method used in this research is explanatory research with secondary data from Badan Pusat Statistik (BPS) obtained by documentation techniques. Population in this research is 34 Province in Indonesia on 2010-2019 with saturated sample. Panel data was use as data analysis with multiple regression analysis. The result shows that foreign direct investment give an impact to economic growth so does to woman labor participant rate. Simultaneously, foreign direct investment and woman labor participant rates influence economic growth in Indonesia.
Item Description:http://repository.upi.edu/69590/1/S_PEK_1706034_Title.pdf
http://repository.upi.edu/69590/2/S_PEK_1706034_Chapter%201.pdf
http://repository.upi.edu/69590/3/S_PEK_1706034_Chapter%202.pdf
http://repository.upi.edu/69590/4/S_PEK_1706034_Chapter%203.pdf
http://repository.upi.edu/69590/5/S_PEK_1706034_Chapter%204.pdf
http://repository.upi.edu/69590/6/S_PEK_1706034_Chapter%205.pdf
http://repository.upi.edu/69590/7/S_PEK_1706034_Appendix.pdf