STRATEGI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MUTU LAYANAN AKADEMIK PADA SMP NEGERI DI KABUPATEN CIAMIS

Pendidikan sangat penting untuk memberikan bekal bagi anak bangsa dalam menjamin hidupnya di masa depan. Permasalahan yang selalu dihadapi bangsa ini pada bidang pendidikan adalah mutu pendidikan pada setiap jenjang pendidikan yang belum mampu bersaing dengan bangsa-bangsa lainnya. Kabupaten Ciamis...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: LILI ABDULLAH ROZAK, - (Author)
Format: Book
Published: 2022-01-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_70679
042 |a dc 
100 1 0 |a LILI ABDULLAH ROZAK, -  |e author 
245 0 0 |a STRATEGI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MUTU LAYANAN AKADEMIK PADA SMP NEGERI DI KABUPATEN CIAMIS 
260 |c 2022-01-25. 
500 |a http://repository.upi.edu/70679/1/D_ADPEND_1907384_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/70679/2/D_ADPEND_1907384_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/70679/3/D_ADPEND_1907384_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/70679/4/D_ADPEND_1907384_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/70679/6/D_ADPEND_1907384_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/70679/5/D_ADPEND_1907384_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/70679/7/D_ADPEND_1907384_Appendix.pdf 
520 |a Pendidikan sangat penting untuk memberikan bekal bagi anak bangsa dalam menjamin hidupnya di masa depan. Permasalahan yang selalu dihadapi bangsa ini pada bidang pendidikan adalah mutu pendidikan pada setiap jenjang pendidikan yang belum mampu bersaing dengan bangsa-bangsa lainnya. Kabupaten Ciamis merupakan kabupaten yang ada di Provinsi Jawa Barat yang harus meningkatkan kualitas layanan akademik sehingga menghasilkan lulusan siswa yang mampu bersaing dengan kabupaten kota lain. Tujuan penelitian ini adalah menjelaskan bagaimana strategi kepala sekolah dalam meningkatkan mutu layanan akademik di Kabupaten Ciamis yang didasarkan atas kompetensi kepala sekolah yang didukung dari hasil wawancara. Kompetensi kepala sekolah yang dianalisa adalah kompetensi kepribadian (X1), manajerial (X2), supervisi (X3), sosial (X4) dan kewirausahaan (X5). Penelitian ini dengan menggunakan metode campuran (mixed method research) yang berbeda dengan penelitian sebelumnya adalah semua kompetensi kepala sekolah dijadikan variabel penelitian. Populasi Penelitian kuantitatif yaitu seluruh guru pada SMP Negeri di Kabupaten Ciamis pada tahun 2021 berjumlah 1.934 guru dengan jumlah sampel 322 guru yang didapatkan dari 80 sekolah. Penelitian kualitatif dilakukan wawancara mendalam terhadap kepada Kepala Dinas Pendidikan, Kepala Bidang Pembinaan SMP dan Kepala Bidang Pembinaan Ketenagaan, Pengawas Sekolah, Kepala Sekolah dan guru. Analisis data kuantitif menggunakan uji regresi linier ganda. Hasil dari penelitian kuantitatif ini didapatkan nilai p = 0,000 artinya bahwa terdapat pengaruh secara secara simultan antara variabel kepribadian, manajerial, supervisi, sosial dan kewirausahaan terhadap layanan akademik kepala sekolah. Variabel kewirausahaan merupakan variabel yang paling dominan memengaruhi layanan akademik, Setiap kenaikan 1 skor kewirausahaan maka skor layanan akademik naik 1,717 poin setelah dikontrol variabel manajerial dan supervisi. Hasil penelitian kualitatif tidak ditemukan kepala sekolah yang memiliki keunggulan pada semua kompetensi. Kompetensi yang dimiliki sangat bervariasi yaitu satu sisi kompetensi unggul sedangkan yang lainnya lemah. Tetapi dibalik itu mereka selalu berusaha keras untuk meningkatkan kualitas layanan melebihi dari standar minimal. Mereka menyusun strategi berawal dari visi dan misi sekolah. Mereka berusaha melaksanakan programnya sesuai dengan program yang disusun sejak awal tahun. Penelitian ini menghasilkan sebuah model dinamakan "Wirahma Sunda Mulya" yang sekaligus novelti pada penelitian ini. Penelitian ini memberikan informasi untuk para pengambil kebijakan di daerah pada perencanaan serta strategi yang harus diputuskan dalam rangka peningkatan mutu layanan akademik. Adapun yang lebih penting adalah bagaimana mutu layanan yang diberikan oleh pemerintah melalui kepala sekolah mampu ditingkatkan dalam rangka memenuhi daya saing global di tingkat nasional maupun internasional 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/70679/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/70679  |z Link Metadata