KONSTRUKSI DAN ANALISIS SOAL TES LITERASI SAINS MATERI PEMANASAN GLOBAL MENGGUNAKAN TEORI RESPON BUTIR

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis soal tes literasi sains pada materi pemanasan global menggunakan teori respon butir. Metode yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian adalah peserta didik kelas VIII Sekolah Menengah Pertama di Kota Bandung dan Kabupaten Bandung Bar...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dewi Ratna Aprianti, - (Author)
Format: Book
Published: 2022-01-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_72135
042 |a dc 
100 1 0 |a Dewi Ratna Aprianti, -  |e author 
245 0 0 |a KONSTRUKSI DAN ANALISIS SOAL TES LITERASI SAINS MATERI PEMANASAN GLOBAL MENGGUNAKAN TEORI RESPON BUTIR 
260 |c 2022-01-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/72135/7/S_FIS_1704639_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/72135/2/S_FIS_1704639_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/72135/3/S_FIS_1704639_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/72135/4/S_FIS_1704639_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/72135/5/S_FIS_1704639_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/72135/6/S_FIS_1704639_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/72135/1/S_FIS_1704639_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis soal tes literasi sains pada materi pemanasan global menggunakan teori respon butir. Metode yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian adalah peserta didik kelas VIII Sekolah Menengah Pertama di Kota Bandung dan Kabupaten Bandung Barat. Sampel penelitian terdiri dari 107 peserta didik kelas VIII yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Produk yang dikembangkan dalam penelitian ini adalah soal tes literasi sains aspek kompetensi bentuk pilihan ganda sebanyak 10 soal. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis data kuantitatif untuk menganalisis skor yang diperoleh dari hasil validasi serta teori respon butir dengan bantuan software e-irt untuk menganalisis reliabilitas dan parameter soal tes literasi sains. Berdasarkan hasil analisis, seluruh butir soal dinyatakan valid. Soal tes literasi sains reliabel untuk mengukur kemampuan sedang hingga kemampuan tinggi. Daya pembeda menunjukkan sembilan butir soal termasuk kategori baik dan satu soal tidak termasuk kategori baik. Tingkat kesukaran tes menunjukkan tujuh butir soal berada dalam kategori sedang dan tiga butir soal tidak termasuk dalam sukar. Adapaun faktor tebakan menunjukkan seluruh butir soal termasuk kategori baik. This study aims to analyze the problem of scientific literacy test of global warming material using item response theory. The method used is quantitative descriptive. The research population is a class VIII student of Junior High School in Bandung City and West Bandung Regency. The study sample consisted of 107 class VIII learners selected using purposive sampling techniques. The product developed in this study is a question of science literacy tests form multiple choice as many as 10 questions. The data analysis technique used is quantitative data analysis to analyze scores obtained from validation results and grain response theory with the help of e-irt software to analyze reliability and parameters of scientific literacy tests. Based on the results of the analysis, all the details of the problem are declared valid. The problem of reliable science literacy tests to measure moderate to high ability. The differentiating power indicates that nine points of the problem belong to the good category and one problem does not belong to the good category. The difficulty level of the test showed seven points of the problem were in the moderate category and three points of the problem were not included in the difficulty. There are a number of guessing factors showing all the points of the problem including the good category. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a QC Physics 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/72135/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/72135  |z Link Metadata