PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TERHADAP MUNCULNYA ACADEMIC BURNOUT MAHASISWA SELAMA PANDEMI COVID-19
Latar belakang : Peningkatan penggunaan internet di Indonesia selama pandemi COVID-19 salah satunya dipengaruhi oleh proses pembelajaran daring dimana terjadi kesulitan dalam managemen waktu untuk tetap disiplin selama pembelajaran. Perubahan terjadi begitu cepat menimbulkan berbagai masalah dikalan...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2022-06-06.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_73963 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Fitria Amira, - |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TERHADAP MUNCULNYA ACADEMIC BURNOUT MAHASISWA SELAMA PANDEMI COVID-19 |
260 | |c 2022-06-06. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/73963/1/TA_H5131_1909059_TITLE.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/73963/2/TA_H5131_1909059_CHAPTER%201.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/73963/3/TA_H5131_1909059_CHAPTER%202.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/73963/4/TA_H5131_1909059_CHAPTER%203.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/73963/5/TA_H5131_1909059_CHAPTER%204.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/73963/6/TA_H5131_1909059_CHAPTER%205.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/73963/7/TA_H5131_1909059_APPENDIX.pdf | ||
520 | |a Latar belakang : Peningkatan penggunaan internet di Indonesia selama pandemi COVID-19 salah satunya dipengaruhi oleh proses pembelajaran daring dimana terjadi kesulitan dalam managemen waktu untuk tetap disiplin selama pembelajaran. Perubahan terjadi begitu cepat menimbulkan berbagai masalah dikalangan pelajar terutama mahasiswa memicu terjadinya kelelahan secara fisik, psikologis dan emosional akibat stress akademik yang berkepanjangan yang sering disebut academic burnout. Hal ini berbeda dengan kelelahan biasa yang dapat berkurang ketika sudah beristirahat sedangkan academic burnout ini mengakibatkan sikap sinisme dan penurunan prestasi secara drastis. Faktor lain yang mempengaruhi terjadinya yaitu kurang dukungan orang terdekat dan beban tugas tinggi. Strategi koping stres yang dilakukan oleh mahasiswa yaitu dengan penggunaan media sosial, faktor-faktor yang mempengaruhi yaitu kebutuhan informasi, komunikasi dan hiburan. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh penggunaan media sosial terhadap munculnya academic burnout mahasiswa selama pandemi COVID-19. Adapun kuesioner penelitian yang digunakan untuk mengetahui tingkat penggunaan media sosial yaitu BSMAS (Bergen Media Social Addiction Scale) dan tingkat academic burnout yaitu MBI-SS (Mergen Burnout Inventory-Student Survey). Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuantitatif desain analitik correlation dengan menggunakan teknik accidental sampling didapatkan jumlah sampel sebanyak 107 anggota Yayasan Karya Kakak Asuh Batch 5. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat penggunaan media sosial sebagian besar berada pada kategori sedang sebanyak 92 responden dan sebagian kecil sebanyak 15 responden berada pada kategori tinggi. Tingkat academic burnout sebagian besar berada pada kategori sedang sebanyak 95 responden dan kategori tinggi sebanyak 12 responden. Berdasarkan hasil P-value Fisher's Exact Test sebesar 0,210 yang artinya tidak ada pengaruh penggunaan media sosial terhadap munculnya academic burnout mahasiswa selama pandemi COVID-19 karena media sosial dijadikan sebagai bentuk peluapan emosi yang digunakan ketika mengalami kejenuhan selama proses pembelajaran dengan memanfaatkan fitur-fitur media sosial yang ada. Kata Kunci : Penggunaan Media Sosial, Academic Burnout, Mahasiswa, Pandemi COVID-19. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/73963/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/73963 |z Link Metadata |