PROGRAM PEMBERDAYAAN ORANG TUA AGAR MAMPU MEMBANTU MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN ANAK TUNAGANDA : Studi kasus di SLB-G YBMU Baleendah Kab. Bandung

PROGRAM PEMBERDAYAAN ORANG TUA AGAR MAMPU MEMBANTU MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN ANAK TUNAGANDA (Di dasarkan pada Studi kasus di SLB-G YBMU Baleendah Kab.Bandung) Oleh: USJAFR1ZALMI BP-BAK 2002 Keluarga adalah masyarakat yang paling kecil, namun memberikan andil yang paling besar dalam tumbuh kembangny...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Usjafri Zalmi, - (Author)
Format: Book
Published: 2002-01-01.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_74487
042 |a dc 
100 1 0 |a Usjafri Zalmi, -  |e author 
245 0 0 |a PROGRAM PEMBERDAYAAN ORANG TUA AGAR MAMPU MEMBANTU MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN ANAK TUNAGANDA : Studi kasus di SLB-G YBMU Baleendah Kab. Bandung 
260 |c 2002-01-01. 
500 |a http://repository.upi.edu/74487/1/T_BP_999528_title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/74487/2/T_BP_999528_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/74487/3/T_BP_999528_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/74487/4/T_BP_999528_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/74487/5/T_BP_999528_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/74487/6/T_BP_999528_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/74487/7/T_BP_999528_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/74487/8/T_BP_999528_appendix.pdf 
520 |a PROGRAM PEMBERDAYAAN ORANG TUA AGAR MAMPU MEMBANTU MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN ANAK TUNAGANDA (Di dasarkan pada Studi kasus di SLB-G YBMU Baleendah Kab.Bandung) Oleh: USJAFR1ZALMI BP-BAK 2002 Keluarga adalah masyarakat yang paling kecil, namun memberikan andil yang paling besar dalam tumbuh kembangnya manusia. Anak akan berkembang secara baik dalam keluarga yang baik pula. Perhatian keluarga terutama Ayah dan Ibu sangat dibutuhkan oleh anak yang sedang berkembang. Anak tunaganda sebagai manusia yang mengalami gangguan memerlukan perhatian yang lebih dalam arti untuk mengembangkan potensinya secara maksimal diperlukan perhatian dan perlakuan khusus sesuai dengan gangguan yang dialaminya. Selain itu untuk mengurangi ketergantungan pada orang lain anak tunaganda hams dapat melakukan keterampilan dasar. Katerampilan dasar yang dimaksud adalah keterampilan untuk menolong diri sendiri yang terdiri dari mandi sendiri, makan sendiri, berpakaian sendiri, mencuci sendiri dan menyeterika pakaian sendiri. Bagi anak yang belum dapat melakukan keterampilan dasar dengan baik perlu diberikan latihan. Oleh karena itu orang tua anak tunaganda perlu memahami kondisi anaknya agar dapat membantu dalam perkembangan. Orang tua seyogyanya mampu membimbing anaknya agar berkembang optimal. Di samping itu untuk menunjang kehidupan anak tunaganda di masa depan diperlukan suatu keahlian. Keahlian yang dimaksud adalah suatu keterampilan kerja yang dapat dijadikan bekal hidup. Keterampilan kerja ini seyogyanya dilatihkan di rumah oleh orang tuanya. Karena itu tesis ini merekomendasikan program pemberdayaan orang tua agar mampu membantu mengembangkan keterampilan anak tunaganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan dasar yang dimiliki anak tunaganda beragam mulai dari yang termudah sampai pada yang sulit tergantung pada jenis gangguannya. Beragam perlakuan pula telah diberikan orang tua terhadap anak tunaganda mulai dari sangat acuh sampai kepada sangat melindungi dan berbagai kendala yang ditemukan saat memberikan latihan, ada yang berhubungan dengan berat ringannya gangguan yang dialami anak dan ada pula yang bersumber pada kondisi orang tua dalam memberikan latihan. Memperhatikan uraian di atas untuk membantu perkembangan anak tunaganda lebih optimal maka diperlukan suatu program untuk latihan orang tua agar lebih optimal memberikan layanan kepada anaknya. Pengembangan program yang dimunculkan dalam penelitian didasarkan pada analisis empiris dan konseptual. Dasar-dasar empiris yang diungkap di fokuskan pada permasalahan tentang (1) Keterampilan dasar yang dimiliki anak tunaganda (2) Keterampilan yang akan di kembangkan orang tua (3) Perlakuan orang tua dalam mengembangkan keterampilan, (4) Kendala yang dialami orang tua dalam mengembangkan Keterampilan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/74487/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/74487  |z Link Metadata