STUDI AWAL SIFAT FISIS DOSIMETER TERMOLUMINESENS LiF:Mg,Cu

Termoluminesens adaiah peristiwa pancaran cahaya tampak (visible light) akibat lepasnya elektron dari perangkap elektron oleh stimulan panas. Dosimeter Termoluminesens merupakan zat padat isolator atau semikonduktor yang digunakan untuk menyimpan radiasi secara akumulatif menggunakan prinsip lumines...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Fitriani, - (Author)
Format: Book
Published: 2006-11-06.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Termoluminesens adaiah peristiwa pancaran cahaya tampak (visible light) akibat lepasnya elektron dari perangkap elektron oleh stimulan panas. Dosimeter Termoluminesens merupakan zat padat isolator atau semikonduktor yang digunakan untuk menyimpan radiasi secara akumulatif menggunakan prinsip luminesens. Telah dibuat pelet LiF: Mg,Cu dengan dopan masing-masing 0,2% untuk bahan dosimeter termoluminesens. Pencampuran bahan dilakukan dengan metalurgi serbuk tanpa pelelehan dan pelelehan pada suhu 850°C dilingkungan Argon. Pelet disinter pada suhu 550°C dan 700°C selama 2 jam dilingkungan Nitrogen. Karakterisasi sifat fisis meliputi struktur kristal (XRD) dan Struktur Mikro (SEM), serta analisis terhadap sensitifitas TLD (irradiasi 500 mrem) yang didukung dengan penampakan kurva pancarnya. Hasil karakterisasi struktur kristal menunjukkan bahwa pelet LiF:Mg,Cu berstruktur kristal kubus pusat muka (FCC) dan terjadi pertambahan nilai parameter kisi. Hasil foto SEM menunjukkan bahwa ukuran butir membesar seiring dengan kenaikan suhu sinter dan pertumbuhan butir lebih optimal untuk sampel yang dilelehkan. Sensitifitas terringgi untuk TLD LiF:Mg,Cu adaiah sampel yang telah dilelehkan dan disinter pada suhu 550°C.
Item Description:http://repository.upi.edu/74806/1/S_FIS_001520_Title.pdf
http://repository.upi.edu/74806/2/S_FIS_001520_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/74806/3/S_FIS_001520_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/74806/4/S_FIS_001520_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/74806/5/S_FIS_001520_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/74806/6/S_FIS_001520_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/74806/7/S_FIS_001520_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/74806/8/S_FIS_001520_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/74806/9/S_FIS_001520_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/74806/10/S_FIS_001520_Appendix.pdf