kontribusi komunikasi seksual orang tua-remaja terhadap sikap permisif perilaku seksual pranikah pada mahasiswa di Jakarta

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kontribusi komunikasi seksual antara orang tua-remaja terhadap sikap permisif tentang perilaku seksual pranikah pada mahasiswa di Jakarta. Responden penelitian ini berjumlah 306 mahasiswa berjumlah 18 s.d 25 tahun yang berdomisili di Jakarta dan sesuai...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Tasya Khairunnisa, - (Author)
Format: Book
Published: 2022-07-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_75160
042 |a dc 
100 1 0 |a Tasya Khairunnisa, -  |e author 
245 0 0 |a kontribusi komunikasi seksual orang tua-remaja terhadap sikap permisif perilaku seksual pranikah pada mahasiswa di Jakarta 
260 |c 2022-07-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/75160/1/S_Psi_1605917_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/75160/2/S_Psi_1605917_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/75160/3/S_Psi_1605917_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/75160/4/S_Psi_1605917_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/75160/5/S_Psi_1605917_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/75160/6/S_Psi_1605917_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/75160/7/S_Psi_1605917_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kontribusi komunikasi seksual antara orang tua-remaja terhadap sikap permisif tentang perilaku seksual pranikah pada mahasiswa di Jakarta. Responden penelitian ini berjumlah 306 mahasiswa berjumlah 18 s.d 25 tahun yang berdomisili di Jakarta dan sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan dalam penelitian ini. Instrumen yang digunakan yaitu dalam penelitian ini menggunakan instrumen komunikasi seksual orangtua-remaja dan sexual permissiveness, untuk teknik sampling yang digunakan yaitu rules of thumb yaitu sebanyak 300 partisipan sudah masuk ke dalam kategori yang baik untuk penelitian kuantitatif, dengan teknik analisis regresi linear. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa intensitas komunikasi seksual orangtua-remaja tidak memengaruhi sikap permisif tentang perilaku seksual pranikah pada mahasiswa di Jakarta. Kata Kunci: Komunikasi seksual orang tua-remaja, sikap permisif, perilaku seksual pranikah, mahasiswa. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a AI Indexes (General) 
690 |a BF Psychology 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/75160/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/75160  |z Link Metadata