PENERAPAN PENDEKATAN GUIDED DISCOVERY MELALUI EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA

Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya minat dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA dalam pokok bahasan benda dan sifatnya, yang mana nilainya masih jauh dibawah KKM yaitu dengan nilai rata-rata hasil evaluasi siswa sebesar 47,3 saja dan KKM yang ditentukan kelas tersebut sebesar 6...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sariningsih, Dini (Author)
Format: Book
Published: 2013-01-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_7540
042 |a dc 
100 1 0 |a Sariningsih, Dini  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN PENDEKATAN GUIDED DISCOVERY MELALUI EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA 
260 |c 2013-01-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/7540/1/s_pgsd_1008754_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7540/2/s_pgsd_1008754_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7540/3/s_pgsd_1008754_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7540/4/s_pgsd_1008754_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7540/5/s_pgsd_1008754_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7540/6/s_pgsd_1008754_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya minat dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA dalam pokok bahasan benda dan sifatnya, yang mana nilainya masih jauh dibawah KKM yaitu dengan nilai rata-rata hasil evaluasi siswa sebesar 47,3 saja dan KKM yang ditentukan kelas tersebut sebesar 62. Melalui penelitian tindakan kelas, desain yang di gunakan adalah desain Kemmis dan Taggart dengan menggunakan instrumen angket minat, observasi, LKS dan evaluasi hasil belajar siswa. Maka diterapkanlah suatu pendekatan pembelajaran yang diharapkan dapat membantu menyelesaikan permasalahan pada pembelajaran IPA materi benda dan sifatnya yaitu dengan penerapan pendekatan guided discovery melalui metode eksperimen. Berdasarkan hasil angket minat belajar siswa pada siklus I dan siklus II dapat disimpulkan bahwa terjadi peningkatan minat belajar siswa dan aktivitas siswa yang berimplikasi terhadap peningkatan hasil belajar siswa. Peningkatan ini dapat dilihat dari angket minat belajar siswa yang diberikan kepada siswa dan dari nilai tes evaluasi individu yang mencapai KKM pada setiap pertemuan serta observasi aktivitas siswa selama pembelajaran. Pada siklus I hasil angket minat belajar siswa mencapai perolehan skor faktual sebesar 2228 dengan skor ideal 3750 atau dengan persentasi 59,4% yang berkategori cukup. Dan perolehan hasil evaluasi siswa cukup baik yaitu dengan nilai rata-rata sebesar 65,67 atau mencapai KKM sebanyak 60% dan sebanyak 40% belum mencapai KKM. Setelah diadakan perbaikan pembelajaran pada siklus II ternyata hasil dari angket minat belajar siswa meningkat dengan perolehan skor faktual sebesar 2495 dengan skor ideal sebesar 3750 yang berkategori baik dengan persentase 67,84%. Dan perolehan hasil evaluasi siswa cukup memuaskan yaitu dengan nilai rata-rata sebesar 71,67 atau mencapai KKM sebanyak 70%, dan sebanyak 30% siswa yang belum mencapai KKM. Untuk bisa menghasilkan pembelajaran yang diharapkan, hendaknya guru merencanakan dengan persiapan yang matang pelaksanaan kegiatan eksperimen baik dari sisi waktu, alat dan istrusksi dalam melaksanakan kegiatan eksperimen tersebut. Kata kunci: guided discovery, eksperimen, minat belajar. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/7540/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/7540  |z Link Metadata