PENGEMBANGAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR UNTUK MENGEMBANGKAN KEMANDIRIAN ANAK DI LEMBAGA PAUD
Standar operasional prosedur berperan penting dalam menjalankan suatu pekerjaan karena sebagai pedoman dalam mencapai tujuan. Pada lembaga pendidikan anak usia dini apabila guru tidak menjalankan kegiatan belajar mengajar sesuai dengan standar operasional prosedur yang telah di buat maka tujuan pemb...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2022-08-16.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Standar operasional prosedur berperan penting dalam menjalankan suatu pekerjaan karena sebagai pedoman dalam mencapai tujuan. Pada lembaga pendidikan anak usia dini apabila guru tidak menjalankan kegiatan belajar mengajar sesuai dengan standar operasional prosedur yang telah di buat maka tujuan pembelajaran secara optimal dan berkualitas tidak akan tercapai. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi tingkat kelayakan standar operasional prosedur untuk mengembangkan kemandirian pada lembaga pendidikan anak usia dini. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian dilakukan dengan observasi, wawancara, dan angket. Analisis data dilakukan melalui validasi yaitu validasi ahli materi, validasi ahli media dan validasi pengguna. Hasil uji kelayakan yang diperoleh pada pengembangan standar operasional prosedur untuk mengembangkan kemandirian pada lembaga pendidikan anak usia dini dari penilaian ahli materi mendapat skor rata-rata 2,8 dan ahli media mendapat 3,9 sedangkan penilaian oleh pengguna diperoleh nilai 3,2 dengan kategori layak. Dengan demikian standar operasional prosedur yang telah dikembangkan layak dan dapat digunakan untuk proses pembiasaan sikap untuk mengembangkan kemandirian di lembaga pendidikan anak usia dini secara sistematis dan konsisten. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/76369/1/S_PGPAUD_1801786_Title.pdf http://repository.upi.edu/76369/2/S_PGPAUD_1801786_Chapter%201.pdf http://repository.upi.edu/76369/3/S_PGPAUD_1801786_Chapter%202.pdf http://repository.upi.edu/76369/4/S_PGPAUD_1801786_Chapter%203.pdf http://repository.upi.edu/76369/5/S_PGPAUD_1801786_Chapter%204.pdf http://repository.upi.edu/76369/6/S_PGPAUD_1801786_Chapter%205.pdf http://repository.upi.edu/76369/7/S_PGPAUD_1801786_Appendix.pdf |