KLASIFIKASI EMOSI TOKOH DALAM KUMPULAN CERPEN 11:11 KARYA FIERSA BESARI DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI BAHAN AJAR TEKS CERPEN DI SMA

ABSTRAK Kumpulan cerpen 11:11 karya Fiersa Besari adalah salah satu karya yang menarik dikaji menggunakan pendekatan psikologi sastra, dengan menggali klasifikasi emosi tokoh sesuai teori David Krech. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan (1) struktur pembangun cerpen dalam kumpulan cerpen...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Karen Begaratri, - (Author)
Format: Book
Published: 2022-08-18.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_77243
042 |a dc 
100 1 0 |a Karen Begaratri, -  |e author 
245 0 0 |a KLASIFIKASI EMOSI TOKOH DALAM KUMPULAN CERPEN 11:11 KARYA FIERSA BESARI DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI BAHAN AJAR TEKS CERPEN DI SMA 
260 |c 2022-08-18. 
500 |a http://repository.upi.edu/77243/5/S_IND_1806282_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/77243/1/S_IND_1806282_Chapter%201.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/77243/3/S_IND_1806282_Chapter%202.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/77243/2/S_IND_1806282_Chapter%203.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/77243/6/S_IND_1806282_Chapter%204.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/77243/4/S_IND_1806282_Chapter%205.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/77243/7/S_IND_1806282_Appendix.pdf 
520 |a ABSTRAK Kumpulan cerpen 11:11 karya Fiersa Besari adalah salah satu karya yang menarik dikaji menggunakan pendekatan psikologi sastra, dengan menggali klasifikasi emosi tokoh sesuai teori David Krech. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan (1) struktur pembangun cerpen dalam kumpulan cerpen 11:11 karya Fiersa Besari; (2) klasifikasi emosi tokoh dalam kumpulan cerpen 11:11 karya Fiersa Besari; (3) rancangan bahan ajar kumpulan cerpen 11:11 karya Fiersa Besari. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif analisis karena menganalisis data dari kumpulan cerpen dan sumber-sumber yang relevan. Proses analisis digunakan teori strukturalisme Todorov, dan teori emosi David Krech. Berdasarkan hasil analisis data ditemukan struktur pembangun Kumpulan Cerpen 11:11 menggunakan sudut pandang orang ketiga. Alur dan pengaluran dari setiap cerpennya menggunakan alur campuran, yaitu alur linear dengan alur kilas balik yang berfungsi sebagai tambahan informasi. Tokoh-tokoh cerpen menjadi media menyampaikan gagasan-gagasan penulisnya, seperti kebiasaan menulis, bertualang, dan beberapa kritik sosial yang ingin disampaikan. Klasifikasi emosi tokoh banyak ditemukan emosi dasar. Adapun, ranah emosi apresiatif cinta tokoh-tokohnya yang ditemukan dapat mempengaruhi jalan cerita. Bahan ajar yang dibuat berdasarkan hasil analisis struktur pembangun dan klasifikasi emosi. Bahan ajar yang dibuat disesuaikan dengan Kompetensi Dasar 3.8; dan 3.9 Bahasa Indonesia kelas XI SMA. Hasil dari validasi bahan ajar oleh praktisi, buku pengayaan materi teks cerpen dapat dijadikan alternatif bahan ajar di SMA. Kata Kunci: Bahan Ajar Cerpen, Fiersa Besari, Klasifikasi Emosi Tokoh, Kumpulan Cerpen 11:11 ABSTRACT CHARACTER EMOTION CLASSIFICATION IN 11:11, A SHORT STORY COLLECTION BY FIERSA BESARI AND ITS UTILIZATION FOR HIGHSCHOOL SHORT STORY STUDY TEACHING MATERIAL 11:11 one of Fiersa Besari short story collection, an intersting book to study using a literary psychology approach, by exploring the its character's emotion classification according to David Krech's theory. This study aims to describe (1) the structure of the short story builder in the collection of short stories 11:11 by Fiersa Besari; (2) the classification of the emotions of the characters in the collection of short stories 11:11 by Fiersa Besari; and (3) the design of teaching materials for the collection of short stories 11:11 by Fiersa Besari. The method used in this research is descriptive analysis because it analyzes data from a collection of short stories and relevant sources. The analysis process used Todorov's structuralism theory, and David Krech's theory of emotion. Based on the results of data analysis, it was found that the structure of the 11:11 Short Story Collection was found using a third person point of view. The plot and plotting of each short story uses a mixed plot, namely a linear plot with a flashback plot as additional information. Short stories characters become a medium to convey the writer's ideas, such as writing habits, adventures, and some social criticisms to be conveyed. Classification of character emotions found many primary emotions. In addition, love which is one of appreciative emotion found in a story can affect the storyline. Teaching materials are made based on the results of the analysis of the structure of the builder and the classification of emotions. In addition, teaching materials are also adjusted to Basic Competence 3.8; and 3.9 Indonesian class in highschool The results of the validation of teaching materials by practitioners, enrichment books for short story text material can be used as alternative teaching materials in high school. Keywords: emotional classification, Fiersa Besari, short story collection, short story teaching materials 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/77243/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/77243  |z Link Metadata