INTERALISASI SIKAP HIDUP KEMANDIRIAN, REFLEKTIF DAN RELIGIUS PENDIDIK MELALUI PROGRAM PEMBELAJARAN ENTREPRENEURSHIP

Penelitian ini berawal dari rasa keingintahuan peneliti tentang "Apakah program pembelajaran entrepreneurship telah diimplementasikan dan diinternalisasikan dalam sikap hidup kemandirian, reflektif, dan religiusitas pendidik". Berdasarkan teori internalisasi, motivasi, dan entrepreneurship...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Marta, Sumarsih (Author)
Format: Book
Published: 2012-09-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_7851
042 |a dc 
100 1 0 |a Marta, Sumarsih  |e author 
245 0 0 |a INTERALISASI SIKAP HIDUP KEMANDIRIAN, REFLEKTIF DAN RELIGIUS PENDIDIK MELALUI PROGRAM PEMBELAJARAN ENTREPRENEURSHIP 
260 |c 2012-09-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/7851/1/t_pd_1004825_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7851/2/t_pd_1004825_chapter1%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7851/3/t_pd_1004825_chapter3%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7851/6/t_pd_1004825_chapter4%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7851/4/t_pd_1004825_chapter5%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7851/5/t_pd_1004825_bibliography%281%29.pdf 
520 |a Penelitian ini berawal dari rasa keingintahuan peneliti tentang "Apakah program pembelajaran entrepreneurship telah diimplementasikan dan diinternalisasikan dalam sikap hidup kemandirian, reflektif, dan religiusitas pendidik". Berdasarkan teori internalisasi, motivasi, dan entrepreneurship maka penulis melakukan pengamatan non partisipatif dan observasi yang intensif kepada para pendidik, serta wawancara pribadi kepada Ketua Yayasan Prasama Bhakti sebagai pengelola TB/TK Santa Ursula, Ciputra Entrepreneurship School (CES) sebagai pemilik program, Kepala Unit sebagai penangung jawab, para pendidik sebagai pelaksana program, para orang tua, dan peserta didik sebagai penerima layanan, sehingga diperoleh data dan hasil penelitian. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ditemukan dua guru kunci yang telah mampu menginternalisasikan program pembelajaran entrepreneurship secara mandiri, reflektif, dan religius. Faktor-faktor hambatan dalam menginternalisasikan program, diantaranya waktu dan motivasi diri. Sedangkan faktor pendukung dalam pembelajaran entrepreneurship, diantaranya kerja sama antara CES, yayasan, guru, orang tua dan peserta didik. Kata kunci: internalisasi, entrepreneurship, kemandirian, reflektif, dan religius. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/7851/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/7851  |z Link Metadata