PENGARUH PERMAINAN SEPAKBOLA TERHADAP PERILAKU SOSIAL AGRESIF SISWA DI SMPN 7 BANDUNG

Masa remaja merupakan masa paling menentukan perilaku individu di masa mendatang dan suatu masa transisi dimana pada masa-masa ini sering timbul konflik, frustasi dan tekanan-tekanan. Dilihat dari perkembangan dari sisi penyelenggaraan kegiatan ektrakurikuler sepakbola menjadi salah satu alternatif...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sanjaya, Barkah (Author)
Format: Book
Published: 2012-09-29.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_7970
042 |a dc 
100 1 0 |a Sanjaya, Barkah  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PERMAINAN SEPAKBOLA TERHADAP PERILAKU SOSIAL AGRESIF SISWA DI SMPN 7 BANDUNG 
260 |c 2012-09-29. 
500 |a http://repository.upi.edu/7970/1/s_jkr_045045_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7970/8/s_jkr_045045_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7970/3/s_jkr_045045_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7970/4/s_jkr_045045_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7970/5/s_jkr_045045_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7970/6/s_jkr_045045_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/7970/7/s_jkr_045045_bibliography.pdf 
520 |a Masa remaja merupakan masa paling menentukan perilaku individu di masa mendatang dan suatu masa transisi dimana pada masa-masa ini sering timbul konflik, frustasi dan tekanan-tekanan. Dilihat dari perkembangan dari sisi penyelenggaraan kegiatan ektrakurikuler sepakbola menjadi salah satu alternatif pelatihan perilaku sosial siswa. Oleh karena itu dalam penelitian ini penulis mencoba meneliti pengaruh kegiatan ektrakurikuiler sepakbola terhadap perilaku sosial agresif.Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode expostfacto. Populasi dan sampel penelitian ini adalah siswa SMP Negeri 7 Bandung kelas delapan (8) sebanyak 40 orang, yang terdiri dari 20 siswa untuk yang tidak mengikuti kegiatan ektrakurikuler sepakbola dan 20 siswa untuk yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler sepakbola. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes perilaku sosial agresif berupa angket.Hasil tes menunjukan bahwa prosentase siswa yang tidak mengikuti ekstrakurikuler sepakbola sebesar 70,02%, dan untuk siswa yang mengikuti ekstrakurikuler sepakbola sebesar 75,62%. Dan setelah dianalisis dengan uji kesamaan dua rata-rata, hasilnya menunjukan thitung F7; ttabel , H0 di terima dalam taraf nyata 0,05.Dari hasil penelitian yang sesuai dengan permasalahan penelitian diatas maka diperoleh kesimpulan bahwa: kegiatan ekstrakurikuler sepakbola dapat memberikan dampak yang positif terhadap perilaku sosial agresif siswa di SMP Negeri 7 Bandung. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/7970/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/7970  |z Link Metadata