EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN ANAK MELALUI PEMANFAATAN SENTRA-SENTRA KEGIATAN DI TAMAN KANAK-KANAK: Studi Kasus Di Taman Kanak-Kanak Bianglala

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif dan teknik studi kasus. Secara umum tujuan dari penelitian deskriptif ini adalah untuk mendeskripsikan dan mengkaji secara mendalam permasalahan yang ada di lapangan mengenai kegiatan pembelajaran di dalam sentra-sentra kegi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nita Susanti, - (Author)
Format: Book
Published: 2007-08-01.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_79843
042 |a dc 
100 1 0 |a Nita Susanti, -  |e author 
245 0 0 |a EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN ANAK MELALUI PEMANFAATAN SENTRA-SENTRA KEGIATAN DI TAMAN KANAK-KANAK: Studi Kasus Di Taman Kanak-Kanak Bianglala 
260 |c 2007-08-01. 
500 |a http://repository.upi.edu/79843/1/S_KTP_033814_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/79843/2/S_KTP_033814_Chapter%201.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/79843/3/S_KTP_033814_Chapter%202.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/79843/4/S_KTP_033814_Chapter%203.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/79843/8/S_KTP_033814_Chapter%204.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/79843/5/S_KTP_033814_Chapter%205.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/79843/6/S_KTP_033814_Bibliograpy.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/79843/7/S_KTP_033814_Apendix.pdf 
520 |a Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif dan teknik studi kasus. Secara umum tujuan dari penelitian deskriptif ini adalah untuk mendeskripsikan dan mengkaji secara mendalam permasalahan yang ada di lapangan mengenai kegiatan pembelajaran di dalam sentra-sentra kegiatan di Taman Kanak-Kanak Bianglala. Kegiatan pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Sedangkan analisi data dilakukan melalui tahapan koleksi data, reduksi data, display data, verifikasi, dan kesimpulan. Masalah utama penelitian ini adalah "Sejauh mana efektivitas pembelajaran anak melalui pemanfaatan sentra-sentra kegiatan di Taman Kanak-Kanak Bianglala? Pada dasarnya sentra-sentra kegiatan merupakan suatu kegiatan dalam mengoptimalkan sumber belajar yaitu berupa setting atau lingkungan agar dapat memberikan kebermaknaan dalam pembelajaran anak. Pemanfaatan sentra-sentra kegiatan di Taman kanak-Kanak Bianglala merupakan aplikasi dari konsep pembelajaran yang berpusat pada anak (children center) dan kegiatan belajar aktif (a..:..·tive learning). Di dalam sentra kegiatan anak dapat bereksplorasi dan berkreasi dengan bebas namun tetap terkendali. Pemanfaatan sentra-sentra kegiatan (Learning Centers) memberikan pembelajaran yang bermakna bagi anak. Disain sentra-scntra kegiatan disesuaikan dengan kondisi atau lingkungan yang sebenarnya, sehingga anak dapat merasa seperti berada di dalam kondisi atau lingkungan yang real. Hal tersebut merupakan salah satu faktor yang membedakan pembelajaran anak di dalam sentra-sentra kegiatan dengan pembelajaran di dalam kelas konvensional. Berdasarkan kesimpulan yang dapat ditarik peneliti dari hasi penelitian bahwa pembelajaran anak di dalam sentra-sentra kegiatan di Taman Kanak-kanak Bianglala telah memberikan kontribusi dalam efektivitas pembelajaran serta pencapaian tujuan pembelajaran anak secara optimal. Metode pembelajaran yang digunakan di dalam sentra-sentra kegiatan bersifat dinamis, dimana fleksibilitas dan kreativitas manajer kelas sangat diharapkan dan dihargai. Namun pemahaman manajer kelas (guru) mengenai konsep dan metode pembelajaran di dalam sentra• sentra kegiatan dalam pelaksanaan pembelajaran anak kurang begitu baik. Sebaiknya manajer kelas (guru) memiliki pemahaman tentang konsep dasar atau landasan teoritis metode-metode pembelajaran yang biasa digunakan di dalam pembelajaran sentra. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/79843/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/79843  |z Link Metadata