EFEKTIVITAS PROGRAM KONSELING SPRITUAL TEISTIK UNTUK MENINGKATKAN SIFAT-SIFAT KEROSULAN PADA DIRI SISWA : Studi Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas X SMAN 1 Tambun Selatan Kabupaten Bekasi Jawa Barat Tahun pelajaran 2010/2011

Penelitian ini ditujukan untuk menghasilkan program konseling spiritual tesitik yang efektif untuk meningkatkan sifat-sifat kerosulan pada diri siswa Sekolah Menengah Atas (SMA). Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Desain penelitian yang digunakan adalah kuasi eksperi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sartika, Ika (Author)
Format: Book
Published: 2011-07-20.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini ditujukan untuk menghasilkan program konseling spiritual tesitik yang efektif untuk meningkatkan sifat-sifat kerosulan pada diri siswa Sekolah Menengah Atas (SMA). Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Desain penelitian yang digunakan adalah kuasi eksperimen. Pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner, hasil observasi, jurnal harian. Penelitian dilaksanakan melalui tiga langkah: pretes, treatmen, postes. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan gambaran profil sifat-sifat kerosulan pada diri siswa kelas X berada pada kategori sedang. Hasil validasi empirik menunjukkan program konseling spiritual teistik dapat meningkatkan sifat-sifat kerosulan pada diri siswa. Program konseling spiritual teistik ini direkomendasikan untuk dapat dipraktikkan sebagai bagian terpadu dari layanan bimbingan dan konseling di sekolah
Item Description:http://repository.upi.edu/8042/1/t_bk_0907637_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/8042/2/t_bk_0907637_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/8042/3/t_bk_0907637_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/8042/4/t_bk_0907637_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/8042/5/t_bk_0907637_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/8042/6/t_bk_0907637_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/8042/7/t_bk_0907637_bibliography.pdf