EFEKTIVITAS PROGRAM BIMBINGAN DAN KONSELING PERNIKHAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL SUAMI-ISTRI : Studi Pra-eksperimen di Paroki Santa Melaria Bandung

Penelitian bertujuaan untuk merumuskan program bimbingan dan konseling pernikahan untuk meningkatkan keterampilan komunikasi interpersonal suami-istri. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan desain pre-experimental bentuk one-group pretes-posttest. Alat pengumpul data berbentuk angket...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hidayat, Selvia Tristianty (Author)
Format: Book
Published: 2012-07-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_8057
042 |a dc 
100 1 0 |a Hidayat, Selvia Tristianty  |e author 
245 0 0 |a EFEKTIVITAS PROGRAM BIMBINGAN DAN KONSELING PERNIKHAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL SUAMI-ISTRI : Studi Pra-eksperimen di Paroki Santa Melaria Bandung 
260 |c 2012-07-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/8057/1/t_bp_1007305_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8057/2/t_bp_1007305_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8057/3/t_bp_1007305_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8057/4/t_bp_1007305_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8057/5/t_bp_1007305_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8057/6/t_bp_1007305_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8057/7/t_bp_1007305_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian bertujuaan untuk merumuskan program bimbingan dan konseling pernikahan untuk meningkatkan keterampilan komunikasi interpersonal suami-istri. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan desain pre-experimental bentuk one-group pretes-posttest. Alat pengumpul data berbentuk angket dengan skala Likert dan uji t sebagai analisis data. Lokasi penelitian adalah Paroki Santa Melania Bandung. Subyek penelitian adalah 9 pasang suami-istri yang berada direntang 1-10 tahun usia pernikahan. Penelitian mengembangkan keterampilan komunikasi interpersonal yaitu aspek keterbukaan, empati, dukungan, rasa positif dan kesetaraan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara umum program bimbingan dan konseling pernikahan efektif untuk meningkatkan keterampilan komunikasi interpersonal suami-istri, kecuali aspek keterbukaan dan dukungan. Hasil penelitian direkomendasikan kepada tim pembina pasangan suami-istri dan seksi keluarga untuk mengembangkan dan menerapkan program pembinaan bagi pasangan suami-istri atau keluarga untuk meningkatkan keterampilan komunikasi interpersonal suami-istri. Peneliti selanjutnya dapat mengembangkan program untuk memfasilitasi pembinaan suami-istri dengan menggunakan pendekatan Client Center. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/8057/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/8057  |z Link Metadata