DETERMINASI WIRAUSAHA MUSLIMAH TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN BERWIRAUSAHA DENGAN NIAT SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Sejak merebaknya covid-19 banyak para wanita muslim yang memutuskan menjadi wirausaha, keputusan tersebut diambil untuk membantu ketahanan keluarga selama pandemi covid�19, keputusan menjadi wirausaha yang diambil menjadi angin segar bagi pertumbuhan perekonomian di Indonesia sebagai negara berkemba...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ai Tika Kartika, _ (Author)
Format: Book
Published: 2022-08-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_80745
042 |a dc 
100 1 0 |a Ai Tika Kartika, _  |e author 
245 0 0 |a DETERMINASI WIRAUSAHA MUSLIMAH TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN BERWIRAUSAHA DENGAN NIAT SEBAGAI VARIABEL MODERASI 
260 |c 2022-08-10. 
500 |a http://repository.upi.edu/80745/1/S_IEKI_%201806627_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/80745/2/S_IEKI_1806627_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/80745/3/S_IEKI_1806627_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/80745/4/S_IEKI_1806627_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/80745/5/S_IEKI_1806627_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/80745/6/S_IEKI_1806627_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/80745/7/S_IEKI_1806627_Appendix.pdf 
520 |a Sejak merebaknya covid-19 banyak para wanita muslim yang memutuskan menjadi wirausaha, keputusan tersebut diambil untuk membantu ketahanan keluarga selama pandemi covid�19, keputusan menjadi wirausaha yang diambil menjadi angin segar bagi pertumbuhan perekonomian di Indonesia sebagai negara berkembang. Disisi lain, peran wanita sebagai ibu rumah tangga juga dipertanyakan, karena tidaklah mudah bagi seorang wanita untuk menjalankan dua peran sekaligus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan kewirausahaan Islam, Locus of Control, lingkungan keluarga, religiositas, dan niat sebagai variabel moderasi wirausaha muslimah di Jawa Barat serta pengaruhnya terhadap keputusan berwirausaha. Pendekatan pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, yang dianalisis dengan Partial Least Square�Structural Equation Modeling (PLS-SEM) melalui software SmartPLS. Subjek penelitian ini adalah wirausaha muslimah di Jawa Barat, dengan sampel sebanyak 215 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel tingkat pengetahuan kewirausahaan Islam berpengaruh positif terhadap keputusan berwirausaha wirausaha muslimah, tingkat Locus of Control tidak berpengaruh terhadap keputusan berwirausaha wirausaha muslimah, tingkat lingkungan keluarga tidak berpengaruh terhadap keputusan berwirausaha wirausaha muslimah, religiositas berpengaruh positif terhadap keputusan berwirausaha wirausaha muslimah dan niat berwirausaha tidak memoderasi pengaruh pengetahuan kewirausahaa Islam, Locus of Control, lingkungan keluarga, dan religiositas terhadap keputusan berwirausaha wirausaha muslimah. Maka pengetahuan kewirausahaan Islam, dan religiositas merupakan hal yang penting untuk mendorong wirausaha muslimah dalam mengambil keputusan berwirausaha. Diharapkan dengan adanya penelitian ini dapat memberikan informasi yang dibutuhkan, dapat menambah ilmu dalam mengembangkan pemahaman terkait pengambilan keputusan berwirausaha muslimah, dan dapat meningkatkan pemahaman wirausaha muslimah mengenai kewirausahaan Islam dalam upaya meningkatkan strategi pengembangan dalam meningkatkan jumlah wirausaha muslimah. Since the outbreak of covid-19, many Muslim women have decided to become entrepreneurs, the decision was taken to help family resilience during the covid-19 pandemic, the decision to become an entrepreneur was taken as a breath of fresh air for economic growth in Indonesia as a developing country. On the other hand, the role of women as housewives is also questioned, because it is not easy for a woman to carry out two roles at once. This study aims to determine the level of knowledge of Islamic entrepreneurship, Locus of Control, family environment, religiosity, and intentions as moderating variables of Muslim entrepreneurs in West Java and their influence on entrepreneurial decisions. The approach in this study uses quantitative methods, which were analyzed by Partial Least Square-Structural Equation Modeling (PLS-SEM) through SmartPLS software. The subjects of this study were Muslim entrepreneurs in West Java, with a sample of 215 respondents. The results showed that the variable level of Islamic entrepreneurship knowledge had a positive effect on the entrepreneurial decisions of Muslim, the level of Locus of Control did not affect the entrepreneurial decisions of Muslim, the level of the family environment did not affect the entrepreneurial decisions of Muslim entrepreneurs, religiosity had a positive effect on the entrepreneurial decisions of Muslim entrepreneurs and intentions. Entrepreneurship does not moderate the influence of Islamic entrepreneurship knowledge, Locus of Control, family environment, and religiosity entrepreneurial entrepreneurial decisions Muslim. So Islamic entrepreneurship knowledge, and religiosity are important things to encourage Muslim entrepreneurs in making entrepreneurial decisions. It is hoped that this research can provide the information needed, can increase knowledge in developing understanding related to Muslim entrepreneurial decision making, and can increase understanding of Muslim entrepreneurs about Islamic entrepreneurship in an effort to improve development strategies in increasing the number of Muslim entrepreneurs. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HB Economic Theory 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/80745/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/80745  |z Link Metadata