PENGARUH STRATEGI ACTIVE LEARNING TERHADAP KEAKTIFANBELAJAR SISWA DIKELAS PADA PROGRAM DIKLATKONSTRUKSIBETON SISWA KELAS 2SMK NEGERI 5 BANDUNG

Penelitian ini, bertujuan untuk mengetahui sejauhmana Pengaruh Strategi Active Learning terhadap Keaktifan Belajar Siswa di Kelas pada Program Diklat Konstruksi Beton Kelas 2 SMK Negeri 5 Bandung. Melalui strategi active learning, kegiatan belajar-mengajar akan tercipta dengan lancar dan siswa ikut...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Leo, - (Author)
Format: Book
Published: 2007-09-01.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_82548
042 |a dc 
100 1 0 |a Leo, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH STRATEGI ACTIVE LEARNING TERHADAP KEAKTIFANBELAJAR SISWA DIKELAS PADA PROGRAM DIKLATKONSTRUKSIBETON SISWA KELAS 2SMK NEGERI 5 BANDUNG 
260 |c 2007-09-01. 
500 |a http://repository.upi.edu/82548/1/S_STS_114.002025_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/82548/2/S_STS_114.002025_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/82548/3/S_STS_114.002025_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/82548/4/S_STS_114.002025_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/82548/5/S_STS_114.002025_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/82548/6/S_STS_114.002025_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/82548/7/S_STS_114.002025_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini, bertujuan untuk mengetahui sejauhmana Pengaruh Strategi Active Learning terhadap Keaktifan Belajar Siswa di Kelas pada Program Diklat Konstruksi Beton Kelas 2 SMK Negeri 5 Bandung. Melalui strategi active learning, kegiatan belajar-mengajar akan tercipta dengan lancar dan siswa ikut serta dalam proses pembelajaran yang timbal balik serta mempunyai tujuan dan manfaat yang sangat besar, namun pada kenyataannya, banyak siswa yang kurang respon untuk ikut serta aktif dalam peoses pembelajaran. Masalah ini menarik diteliti untuk mencari informasi mengenai sejauhmana pengaruh strategi active learning terhadap keaktifan belajar siswa di kelas. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, dimana untuk memperoleh data variabel Xdan Ydikumpulkan menggunakan metode angket/kuesioner, populasi penelitian pada siswa kelas 2 sebanyak 4 kelas yang mengikuti Program Diklat Konstruksi Beton SMKN 5 Bandung Tahun Ajaran 2006/2007. Populasi total sebanyak 110 responden dan sampel penelitiannya diambil 40% sebanyak 45 responden dengan pertimbangan standar statistik distribusi normal. Data yang diperoleh di analisis menggunakan statistik analitik yang seianjutnya dipergunakan untuk menguji hipotesis, kemudian Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara Strategi Active Learning terhadap Keaktifan Belajar Siswa di Kelas pada Program Diklat Konstruksi Beton Kelas 2 SMK Negeri 5 Bandung. Namun pengaruh tersebut berada pada kategori pengaruh cukup berdasarkan perhitungan koefisien korelasi antara variabel X dengan variabel Y, diperoleh r - 0,4810, maka masuk kedalam kriteria pengaruh cukup, karena terletak pada interval 0,41 - 0,70. Penelitian menunjukan bahwa besarnya pengaruh strategi active learning terhadap keaktifan belajar siswa di kelas pada program diklat konstruksi beton adalah sebesar 23,14 %dan pengaruh tersebut adalah positif. Kekurangan 76,86% faktor-faktor lain yang lebih mempengaruhi keaktifan siswa tersebut, oleh karena itu perlu ada kajian lebih lanjut mengenai pengaruh-pengaruh lain tersebut. Adapun untuk gambaran masing-masing variabel menunjukan bahwa untuk gambaran Strategi Active Learning, berada pada kategori baik, dan gambaran mengenai Keaktifan Siwa di Kelas berada pada kategori cukup pula. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis didapatkan bahwa hipotesis alternatif yang diajukan (Ha) diterima dan hipotesisi nol (Ho) ditolak. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan strategi active learning terhadap keaktifan belajar siswa di kelas pada program diklat konstruksi beton siswa kelas 2 SMK Negeri 5 Bandung 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/82548/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu; 
856 |u https://repository.upi.edu/82548  |z Link Metadata