PENATALAKSANAAN TERAPI RENDAM AIR HANGAT DENGAN GARAM EPSOM TERHADAP NYERI KRONIS PADA LANJUT USIA DENGAN REUMATIK: STUDI KASUS

Penyakit reumatik pada lansia meningkat karena proses degeneratif. Reumatik merupakan peradangan sendi yang ditandai dengan rasa sakit, kaku dan sulit bergerak. Masalah yang timbul pada lansia dengan reumatik adalah nyeri. Salah satu terapi yang bisa digunakan untuk mengurangi nyeri pada pasien lans...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dinda Alia Zaafira, - (Author)
Format: Book
Published: 2022-06-17.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penyakit reumatik pada lansia meningkat karena proses degeneratif. Reumatik merupakan peradangan sendi yang ditandai dengan rasa sakit, kaku dan sulit bergerak. Masalah yang timbul pada lansia dengan reumatik adalah nyeri. Salah satu terapi yang bisa digunakan untuk mengurangi nyeri pada pasien lansia dengan reumatik adalah terapi rendam air hangat dengan garam epsom. Studi kasus ini bertujuan untuk melihat penatalaksanaan terapi rendam air hangat dengan garam. Metode yang digunakan adalah studi kasus dengan jumlah 2 responden yang mengalami nyeri reumatik > 3 bulan. Penelitian ini dilakukan di PSTW Budhi Pertiwi selama 1 minggu dengan jumlah kunjungan 4x dalam waktu 15 menit menggunakan instrument VAS dengan skala nyeri 0-10. Hasil penelitian menunjukan terdapat perubahan nyeri berat skala 8 menjadi nyeri ringan skala 2 dan dari nyeri berat skala7 menjadi nyeri ringan skala 1. Dapat disimpulkan bahwa terapi rendam air hangat dengan garam epsom mampu menurunkan skala nyeri pada lansia dengan reumatik karena kadar magnesium sulfat dalam garam epsom mampu menurunkan nyeri dari berat hingga ringan. Saran penelitian diharapkan dapat digunakan perawat dalam mengurangi nyeri dengan reumatik. Rheumatic disease in the elderly is increasing due to a degenerative process. Rheumatism is a joint inflammation characterized by pain, stiffness and difficulty moving. The problem that arises in the elderly with rheumatism is pain. One therapy that can be used to reduce pain in elderly patients with rheumatism is warm water soak therapy with Epsom salts. This case study aims to see the management of warm water bath therapy with salt. The method used is a case study with 2 respondents experiencing rheumatic pain > 3 months. This research was conducted at PSTW Budhi Pertiwi for 1 week with a total of 4 visits within 15 minutes using the VAS instrument with a pain scale of 0-10. The results showed there was a change from severe pain on a scale of 8 to mild pain on a scale of 2 and from severe pain on a scale of 7 to mild pain on a scale of 1. able to reduce pain from severe to mild. Research suggestions are expected to be used by nurses in reducing pain with rheumatism.
Item Description:http://repository.upi.edu/85617/1/TA_JKR_1902417_Title.pdf
http://repository.upi.edu/85617/2/TA_JKR_1902417_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/85617/3/TA_JKR_1902417_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/85617/4/TA_JKR_1902417_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/85617/5/TA_JKR_1902417_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/85617/6/TA_JKR_1902417_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/85617/7/TA_JKR_1902417_Appendix.pdf