PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL STRATEGI REACT PADA MATERI DAUR AIR UNTUKMENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITISPESERTA DIDIK SD

Kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa pembelajaran masih mengarahkan kemampuanan ak untuk menghafa linformasi sehingga peserta didik kurang didorong untuk mengembangkan kemampuan berpikirnya. Salah satu model pembelajaran yang dapa tmenciptakan kondisi yang sesuai bagi peserta didik untuk mengemba...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Kristianti, Dewi (Author)
Format: Book
Published: 2012-07-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_8562
042 |a dc 
100 1 0 |a Kristianti, Dewi  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL STRATEGI REACT PADA MATERI DAUR AIR UNTUKMENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITISPESERTA DIDIK SD 
260 |c 2012-07-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/8562/3/d_pd_0908600_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8562/2/d_pd_0908600_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8562/3/d_pd_0908600_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8562/6/d_pd_0908600_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8562/1/d_pd_0908600_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8562/5/d_pd_0908600_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8562/4/d_pd_0908600_bibliography.pdf 
520 |a Kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa pembelajaran masih mengarahkan kemampuanan ak untuk menghafa linformasi sehingga peserta didik kurang didorong untuk mengembangkan kemampuan berpikirnya. Salah satu model pembelajaran yang dapa tmenciptakan kondisi yang sesuai bagi peserta didik untuk mengembangkan keterampilan berpikir kritis adalah model pembelajaran kontekstual strategi REACT. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pelaksanaan model pembelajaran kontekstual strategi REACT pada materi daur air untuk meningkatkan penguasaan konsep dan keterampilan berpikir kritis peserta didik kelas V SD. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas V SDN Situgunting di Kota Bandung. Metode yang digunakan adalah metode kuasi eksperimen dengan tes tertulis, observasi, dan angket sebagai tekni kpengumpulan data.Analisis data dilakukan dengan analisis kualitatif serta analisis kuantitatif secara statistik melalui teknik uji beda rata-rata dua pihak (two-tailed) dengan batas signifikansi 95%. Peningkatan penguasaan konsepdan keterampilan berpikir kritis peserta didik dilihat melaluinilai N-Gain peserta didik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Peningkatan penguasaan konsep IPA peserta didik kelas V SD yang mendapatkan model pembelajaran kontekstual dengans trategiREACT (N-Gain= 0,55) lebih tinggi secara signifikan dibandingkan peserta didik yang mendapatkan model pembelajaran kontekstual tanpa strategi REACT (N-Gain = 0,19); (2) Peningkatan keterampilan berpikir kritis peserta didik kelas V SD yang mendapatkan model pembelajaran kontekstual dengan strategi REACT (N-Gain= 0,40) lebih tinggi secara signifikan dibandingkan peserta didik yang mendapatkan model pembelajaran kontekstual tanpa strategi REACT (N-Gain=0,15). Berdasarkan hasil penelitian ini, disarankan beberapa hal, yaitu model pembelajaran kontekstual strategi REACT baik secara teori maupun empiris dapat meningkatkan penguasaan konsep dan keterampilan berpikir kritis peserta didik SD sehingga memungkinkan menjadikan model ini sebagai pengembangan model pembelajaran IPA di SD dan diharapkan penelitian ini dapat dijadikan masukan bagi peneliti selanjutnya dalam penerapan model pembelajaran kontekstual strategi REACT di SD pada konsep da nmateri yang berbeda. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LC Special aspects of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/8562/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/8562  |z Link Metadata