PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN JUST-IN-TIME TEACHING (JITT) UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMP PADA MATERI HUKUM NEWTON

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan peningkatan penguasaan konsep dan keterampilan proses sains antara siswa yang mengikuti model pembelajaran JiTT dan pembelajaran konvensional pada materi hukum Newton. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu dengan desain penelitian ra...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Solikhin, Jayus Riyadi (Author)
Format: Book
Published: 2012-08-02.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan peningkatan penguasaan konsep dan keterampilan proses sains antara siswa yang mengikuti model pembelajaran JiTT dan pembelajaran konvensional pada materi hukum Newton. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu dengan desain penelitian randomized control group Pretest-Potstest design dengan sampel eksperimen kelas VII di salah satu Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Indramayu. Hasil penelitian menunjukan bahwa penguasaan konsep dan keterampilan proses sains setelah diterapkan model pembelajaran JiTT meningkat secara signifikan dilihat dari nilai gainnya. Berdasarkan hasil analisis data, diperoleh rata-rata N-gain penguasaan konsep 0,62 untuk kelas yang menggunakan model pembelajaran JiTT dan 0,31 untuk kelas yang menggunakan pembelajaran dengan pembelajaran konvensional. N-Gain keterampilan proses sains 0,56 untuk kelas yang menggunakan model pembelajaran JiTT dan 0,23 untuk kelas yang menggunakan pembelajaran konvensional. Dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran JiTT dapat lebih meningkatkan penguasaan konsep dan keterampilan proses sains siswa dibandingkan dengan pembelajaran konvensional.
Item Description:http://repository.upi.edu/8670/1/t_ipa_0909963_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/8670/2/t_ipa_0909963_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/8670/3/t_ipa_0909963_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/8670/4/t_ipa_0909963_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/8670/5/t_ipa_0909963_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/8670/6/t_ipa_0909963_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/8670/7/t_ipa_0909963_bibliography.pdf