PENGARUH IMPLEMENTASI TUGAS MANAJERIAL KEPALASEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DI SEKOLAH MENENGAHPERTAMA NEGERI SE-KECAMATAN HARJAMUKTI KOTA CIREBON

Penelitian ini berjudul "Pengaruh Implementasi Tugas Manajerial Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru di SMP Negeri Se-Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon". Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran dan informasi mengenai pengaruh implementasi tugas manajerial kepala sekolah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Irma Wahyu Nurvian, - (Author)
Format: Book
Published: 2014-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_86777
042 |a dc 
100 1 0 |a Irma Wahyu Nurvian, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH IMPLEMENTASI TUGAS MANAJERIAL KEPALASEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DI SEKOLAH MENENGAHPERTAMA NEGERI SE-KECAMATAN HARJAMUKTI KOTA CIREBON 
260 |c 2014-10. 
500 |a http://repository.upi.edu/86777/1/S_ADP_1001973_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/86777/7/S_ADP_1001973_Chapter%201.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/86777/2/S_ADP_1001973_Chapter%202.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/86777/3/S_ADP_1001973_Chapter%203.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/86777/4/S_ADP_1001973_Chapter%204.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/86777/5/S_ADP_1001973_Chapter%205.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/86777/6/S_ADP_1001973_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini berjudul "Pengaruh Implementasi Tugas Manajerial Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru di SMP Negeri Se-Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon". Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran dan informasi mengenai pengaruh implementasi tugas manajerial kepala sekolah terhadap kinerja guru di SMP Negeri Se-Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif yang ditunjang oleh studi kepustakaan. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data berupa angket. Yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah 184 guru di SMP Negeri Se-Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon. yaitu 65 orang guru. Jadi, teknik sampling yang digunakan adalah teknik random sampling. Berdasarkan hasil pengolahan data yang dihitung dengan menggunakan teknik WMS (Weight Means Scored) menunjukkan bahwa rata-rata kecenderungan umum untuk variabel X(Implementasi Tugas Manajerial Kepala Sekolah) sebesar 3,27 dan berada dalam kategori sangat baik. Sedangkan rata-rata kecenderungan umum untuk variabel Y(Kinerja Guru) sebesar 3,27 dan berada dalam kategori sangat baik. Berdasarkan hasil pengujian normalitas distribusi data, diketahui bahwa variabei X berdistribusi normal dan variabel Y berdistribusi normal. Dilihat dari perhitungan koeflsien korelasi (rhltung) dengan menggunakan rumus korelasi Pearson Product Moment diperoleh nilai koeflsien korelasi sebesar 0,754 yang menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang kuat antara variabel Xdan variabel Y, serta nilai uji siginifikan sebesar 9,119 terbukti signifikan karena thitung (9,119) >Wi (2,032). Besarnya pengaruh variabel Xterhadap variabel Yditunju'kkan dari hasil perolehan analisis koeflsien determinasi (KD) sebesar 56,9%, ini menggambarkan bahwa pengaruh implementasi tugas manajerial kepala' sekolah adalah sebesar 56,9% dan sisanya sebesar 43,1% dipengaruhi oleh faktor lain. Berdasarkan hasil penelitian diatas, dapat disimpulkan bahwa hipotesis penelitian yaitu terdapat pengaruh antara implementasi tugas manajerial kepala sekolah terhadap kinerja guru di SMP Negeri Se-Kecamatan Harjamukti Kota Cirebon. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/86777/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/86777  |z Link Metadata