MEDIA PEMBELAJARAN LUBANG SEPATU PINTAR UNTUKMENINGKA TKAN KETERAMPILAN MEMASANG TALI SEPATU PADA SISWA TUNAGRAHITA KELAS IVSDLB NEGERI TRITUNA SUBANG

Penelitian ini berawal dari identifikasi masalah yang ditemukan pada siswa kelas IV SDLB Negeri Trituna Subang dalam hal memasang dan mengikat tali sepatu dimana keterampilan siswa dalam memasang dan mengikat tali sepatu masih rendah, hal itu ditunjukkan dengan nilai setiap siswa, yaitu satu orang s...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Inarum Wahyuni, - (Author)
Format: Book
Published: 2014-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_87151
042 |a dc 
100 1 0 |a Inarum Wahyuni, -  |e author 
245 0 0 |a MEDIA PEMBELAJARAN LUBANG SEPATU PINTAR UNTUKMENINGKA TKAN KETERAMPILAN MEMASANG TALI SEPATU PADA SISWA TUNAGRAHITA KELAS IVSDLB NEGERI TRITUNA SUBANG 
260 |c 2014-10. 
500 |a http://repository.upi.edu/87151/1/S_PLB_1106653_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87151/2/S_PLB_1106653_Chapter%201.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87151/3/S_PLB_1106653_Chapter%202.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87151/4/S_PLB_1106653_Chapter%203.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87151/5/S_PLB_1106653_Chapter%204.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87151/6/S_PLB_1106653_Chapter%205.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87151/7/S_PLB_1106653_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini berawal dari identifikasi masalah yang ditemukan pada siswa kelas IV SDLB Negeri Trituna Subang dalam hal memasang dan mengikat tali sepatu dimana keterampilan siswa dalam memasang dan mengikat tali sepatu masih rendah, hal itu ditunjukkan dengan nilai setiap siswa, yaitu satu orang siswa mencapai nilai baik yaitu 82, satu orang mencapai nilai cukup yaitu 73, dan dua orang yang merniliki nilai kurang yaitu 64 dan 62. Dari data di atas didapat bahwa siswa dengan nilai di bawah 80 berjurnlah tiga orang dari jurnlah siswa keseluruhan yaitu empat orang anak.Hal tersebut mengacu kepada kriteria penilaian yang telah ditentukan yaitu antara rentang nilai 81-90. Berdasarkan hal tersebut di atas maka peneliti mengajukan suatu penelitian tindakan kelas dengan judul Media Pembelajaran Lubang Sepatu Pintar Untuk Meningkatkan Keterampilan Memasang Tali Sepatu Pada Siswa Tunagrahita Kelas IV SDLB Negeri Trituna Subang. Adapun rumusan masalahnya adalah apakah media pembelajaran lubang sepatu pintar dapat meningkatkan keterampilan memasang tali sepatu pada siswa tunagrahita kelas IV SDLB Negeri Trituna Subang? Dari rumusan masalah diatas memunculkan suatu pertanyaan penelitian berupa bagaimana keterampilan memasang tali sepatu pada siswa tunagrahita kelas IV SDLB Negeri Trituna Subang sebelum dan sesudah menggunakan media pembelajaran lubang sepatu pintar? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui keterampilan memasang tali sepatu pada siswa tunagrahita kelas IV SDLB Negeri Trituna Subang sebelum dan sesudah menggunakan media lubang sepatu pintar.Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas dengan metode deskriptif. Subjek dalam penelitian ini berjumlah empat siswa. instrumen pengumpulan data menggunakan tes dan observasi. Teknik pengolahan data menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Pelaksanaan penelitian dimulai dari refleksi awal, perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi yang termuat dalam siklus I, siklus II, dan siklus III Berdasarkan basil penelitian disimpulkan bahwa 75 % siswa memperoleh nilai sangat baik dan 25 % memperoleh nilai baik. Hal itu berarti media pembelajaran lubang sepatu pintar dapat meningkatkan keterampilan memasang tali sepatu pada siswa tunagrahita kelas IV SDLB Negeri Trituna Subang. Kata Kunci: Media, Keterampilan, Memasang, Tunagrahita 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/87151/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/87151  |z Link Metadata