EFEKTIVITAS LATIHAN AEROBIK JOGGING DALAM PENURUNAN TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA

Meningkatnya masalah psikososial pada mahasiswa salah satunya disebabkan karena adanya pandemi COVID-19 beberapa waktu yang lalu. Adapun masalah yang sering dialami oleh mahasiswa, salah satunya adalah kecemasan. Kecemasan mahasiswa selama pandemi disebabkan oleh berbagai hal. Tujuan: mengkaji tenta...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Tiara Ferulita, - (Author)
Format: Book
Published: 2022-12-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_87400
042 |a dc 
100 1 0 |a Tiara Ferulita, -  |e author 
245 0 0 |a EFEKTIVITAS LATIHAN AEROBIK JOGGING DALAM PENURUNAN TINGKAT KECEMASAN MAHASISWA 
260 |c 2022-12-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/87400/5/S_IKOR_1904674_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87400/7/S_IKOR_1904674_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87400/1/S_IKOR_1904674_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87400/2/S_IKOR_1904674_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87400/3/S_IKOR_1904674_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87400/4/S_IKOR_1904674_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/87400/6/S_IKOR_1904674_Appendix%20%28lampiran%29.pdf 
520 |a Meningkatnya masalah psikososial pada mahasiswa salah satunya disebabkan karena adanya pandemi COVID-19 beberapa waktu yang lalu. Adapun masalah yang sering dialami oleh mahasiswa, salah satunya adalah kecemasan. Kecemasan mahasiswa selama pandemi disebabkan oleh berbagai hal. Tujuan: mengkaji tentang bagaimana potret kecemasan pada mahasiswa pasca pandemi dan bagaimana solusi untuk menurunkan kecemasan. Metode: 30 Mahasiswa dipilih dan dibagi menjadi dua kelompok yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Setiap kelompok terdiri dari 15 orang. Kelompok eksperimen diberikan latihan aerobik jogging dan kelompok kontrol tidak diberikan Latihan. Kelompok eksperimen menerima intervensi selama 3 hari per minggu selama 4 minggu. Hasil: Dalam penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh latihan aerobik jogging terhadap penurunan tingkat kecemasan pada mahasiswa secara signifikan dengan nilai (p = 0,00 < 0,05). Selain itu, terdapat perbedaan tingkat kecemasan yang signifikan antara kelompok kontrol dan kelompok eksperimen yang telah diberikan treatment jogging dengan nilai signifikansi (p = 0,00 < 0,05). Kesimpulan: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Latihan aerobik jogging cukup efektif dalam mengurangi kecemasan di kalangan mahasiswa. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a SK Hunting sports 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/87400/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/87400  |z Link Metadata