RANCANG-BANGUN SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA (PLTS) UNTUK KEBUN BUAH NAGA DENGAN OPTIMALISASI DAYA BERBASIS IoT

Penelitian ini mengusulkan prototipe rancang bangun sistem pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) sebagai catu daya untuk kebun buah naga dengan regulasi mengoptimalkan daya berbasis IoT. Sumber tenaga listrik yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan sistem dihasilkan dari panel surya yang berkapasit...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Kiki, - (Author)
Format: Book
Published: 2023-01-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini mengusulkan prototipe rancang bangun sistem pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) sebagai catu daya untuk kebun buah naga dengan regulasi mengoptimalkan daya berbasis IoT. Sumber tenaga listrik yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan sistem dihasilkan dari panel surya yang berkapasitass 60 Wp. Kebutuhan daya beban berasal dari 5 buah lampu DC berdaya 5 Watt yang menyala selama 12 jam perhari, 1 pompa air berdaya 100 W yang menyala selama 3 jam perhari dan perangkat IoT sebesar 2 W yang menyala selama 24 jam. Selain dari perangkat-perangkat yang terpasang, daya diberi estimasi sebesar 30% karena adanya energi yang hilang yang disebabkan oleh cuaca, debu, baterai dan perangkat lainnya, sehingga total kebutuhan daya yang dibutuhkan oleh beban adalah sebesar 843 watt perhari. Perancangan dilakukan pada kebun buah naga dengan luas tanah kurang lebih 500 meter persegi. Daya maksimum dari panel surya yang berkapasitas 60 Wp adalah sebesar 367,17 watt perhari dengan menggunakan metode instalasi ground-mounted, sedangkan metode pendistribusian daya beban berbasis IoT dengan menggunakan metode gabungan antara otomatis dan manual. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah rancangan sistem PLTS pada area perkebunan dengan memperhatikan metode instalasi yang lebih tepat agar sistem dapat bekerja dengan maksimal. This research proposes a design prototype of a solar power generation system (PLTS) as a power supply for dragon fruit orchards with regulations to optimize power based on IoT. The source of electricity used to meet the needs of the system is generated from solar panels with a capacity of 60 Wp. The load power requirement comes from 5 DC lamps with a power of 5 Watt which are on for 12 hours per day, 1 water pump with a power of 100 W which is on for 3 hours per day and an IoT device of 2 W which is lit for 24 hours. Apart from the installed devices, the estimated power is given at 30% due to energy loss caused by weather, dust, batteries and other devices, so that the total power requirement required by the load is 843 watts per day. The design was carried out on a dragon fruit orchard with a land area of approximately 500 square meters. The maximum power from a solar panel with a capacity of 60 Wp is 367.17 watts per day using the ground-mounted installation method, while the IoT-based load power distribution method uses a combination of automatic and manual methods. The results of this study are a PLTS system design in plantation areas with due regard to more appropriate installation methods so that the system can work optimally.
Item Description:http://repository.upi.edu/87989/1/S_TE_1702740_Title.pdf
http://repository.upi.edu/87989/2/S_TE_1702740_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/87989/3/S_TE_1702740_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/87989/4/S_TE_1702740_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/87989/5/S_TE_1702740_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/87989/6/S_TE_1702740_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/87989/7/S_TE_1702740_Appendix.pdf