PENGGUNAAN MEDIA MANGA (KOMIK JEPANG) DALAM PEMBELAJARAN MENULIS KARANGAN NARASI

Skripsi ini berjudul "Penggunaan Media Manga (Komik Jepang) dalam Pembelajaran Menulis Karangan Narasi (Penelitian Eksperimen Semu pada Siswa Kelas XI SMK Negeri 11 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013)". Penelitian ini bertujuan untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan: 1) bagaimana kemampuan menul...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ramdhani, Nur Iman Fajar (Author)
Format: Book
Published: 2012-09-29.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Skripsi ini berjudul "Penggunaan Media Manga (Komik Jepang) dalam Pembelajaran Menulis Karangan Narasi (Penelitian Eksperimen Semu pada Siswa Kelas XI SMK Negeri 11 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013)". Penelitian ini bertujuan untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan: 1) bagaimana kemampuan menulis narasi siswa kelas XI SMK sebelum diberi perlakuan penggunaan media pembelajaran dengan manga;. 2) bagaimana kemampuan menulis narasi siswa kelas XI SMK setelah dilakukan penggunaan media pembelajaran dengan manga; 3) apakah ada perbedaan hasil yang signifikan antara kemampuan menulis narasi siswa kelas XI SMK sebelum dan setelah dilakukan penggunaan dengan media manga; Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuasi eksperimen atau penelitian eksperimen semu. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah hasil pretest dan posttest. Sampel atau objek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI AP 4 dengan jumlah objek penelitian sebanyak 15 orang.Penggunaan media manga dalam pembelajaran menulis narasi terbukti efektif. Hal itu dibuktikan dengan peningkatan nilai rata-rata kemampuan menulis pada sampel penelitian. Nilai rata-rata pretest siswa sebesar 53,27 dan posttest sebesar 63,27 Selanjutnya dilakukan uji hipotesis dapat diketahui bahwa thitung sebesar 6,67 dan ttabel dengan taraf signifikan 5% atau tingkat kepercayaan 95% sebesar 1,76. Hal tersebut berarti bahwa (6,67> 1,76) atau thitung > ttabel, dengan begitu perbedaan antara nilai pretest dan posttest terbukti signifikan.
Item Description:http://repository.upi.edu/8860/1/s_ind_0808455_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/8860/2/s_ind_0808455_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/8860/3/s_ind_0808455_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/8860/4/s_ind_0808455_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/8860/4/s_ind_0808455_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/8860/5/s_ind_0808455_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/8860/6/s_ind_0808455_bibliography.pdf