PENGEMBANGAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA TENTANG REPRODUKSI MANUSIA MELALUI PERTANYAAN GURU BERBANTUAN KOMPUTER

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kondisi pembelajaran biologi di SMA dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis dan penguasaan konsep siswa melalui penggunaan pertanyaan guru berbantuan komputer pada topik reproduksi manusia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuasi e...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Suhara, Uus (Author)
Format: Book
Published: 2009-11-04.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_8963
042 |a dc 
100 1 0 |a Suhara, Uus  |e author 
245 0 0 |a PENGEMBANGAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA TENTANG REPRODUKSI MANUSIA MELALUI PERTANYAAN GURU BERBANTUAN KOMPUTER 
260 |c 2009-11-04. 
500 |a http://repository.upi.edu/8963/7/t_ipa_0705761_table_of_contents.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8963/2/t_ipa_0705761_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8963/3/t_ipa_0705761_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8963/4/t_ipa_0705761_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8963/5/t_ipa_0705761_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8963/6/t_ipa_0705761_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8963/1/t_ipa_0705761_bibliography.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kondisi pembelajaran biologi di SMA dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis dan penguasaan konsep siswa melalui penggunaan pertanyaan guru berbantuan komputer pada topik reproduksi manusia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuasi eksperiment, dengan desain yang digunakan The One Group Pre-test and Post-test yang melibatkan 38 siswa SMA kelas XI IPA. Instrumen yang digunakan berupa perangkat tes penguasaan konsep, berpikir kritis, kuisioner tanggapan siswa dan guru, pedoman wawancara dan lembar observasi. Hasil penelitian menunjukkan terdapat peningkatan penguasaan konsep dengan kategori sedang (N-gain 0,54). Peningkatan penguasaan konsep tertinggi terjadi pada indikator mengurutkan tahapan spermatogenesis dan oogenesis (N-gain 0,66) kategori sedang, terendah pada indikator menjelaskan penyebab terjadinya kelainan/penyakit yang terkait sistem reproduksi (N-gain 0,18) kategori rendah. Peningkatan kemampuan berpikir kritis berada dalam kategori sedang (N-gain 0,43). Peningkatan berpikir kritis tertinggi terjadi pada aspek memutuskan suatu tindakan (N-gain 0,60) kategori sedang, terendah pada kemampuan untuk menganalisis argumen (N-gain 0,03) kategori rendah. Secara umum pembelajaran ini mendapat tanggapan positif dari guru dan siswa. Untuk itu, pembelajaran serupa perlu dikembangkan pada konsep-konsep yang lainnya. Kendala yang dihadapi guru dalam penerapan pembelajaran ini adalah keterbatasan guru mengoprasikan komputer, membuat pertanyaan yang mudah dimengerti siswa dan keterbatasan fasilitas penunjang. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/8963/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/8963  |z Link Metadata