PENGARUH PENILAIAN KINERJA DAN KOMPETENSI PEGAWAI TERHADAP KINERJA PEGAWAI : Studi pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Lamongan

Pelaksanaan pekerjaan memerlukan dukungan organisasi melalui penilaian kinerja yang baik dan Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis mengenai besarnya pengaruh penilaian kinerja, dan kompetensi pegawai terhadap kinerja pegawai BKD Kab. La...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sundari, Siti (Author)
Format: Book
Published: 2010-08-19.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_8985
042 |a dc 
100 1 0 |a Sundari, Siti  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PENILAIAN KINERJA DAN KOMPETENSI PEGAWAI TERHADAP KINERJA PEGAWAI : Studi pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Lamongan 
260 |c 2010-08-19. 
500 |a http://repository.upi.edu/8985/1/t_mmb_0808854_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8985/2/t_mmb_0808854_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8985/3/t_mmb_0808854_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8985/4/t_mmb_0808854_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8985/5/t_mmb_0808854_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/8985/6/t_mmb_0808854_bibliography.pdf 
520 |a Pelaksanaan pekerjaan memerlukan dukungan organisasi melalui penilaian kinerja yang baik dan Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis mengenai besarnya pengaruh penilaian kinerja, dan kompetensi pegawai terhadap kinerja pegawai BKD Kab. Lamongan baik secara parsial maupun simultan. Dengan hipotesis penilaian kinerja berpengaruh terhadap kompetensi pegawai, penilaian kinerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai, kompetensi pegawai berpengaruh terhadap kinerja pegawai, serta penilaian kinerja dan kompetensi pegawai berpengaruh terhadap kinerja pegawai baik secara parsial maupun simultan. Metode penelitian yang digunakan adalah explanatory survey dan verificative explanation untuk tanggapan responden, dan analisis jalur untuk pengaruh antar variabelnya. Hasil pengujian analisis jalur secara parsial menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari variabel penilaian kinerja terhadap kompetensi sebesar 16,89%, penilaian kinerja terhadap kinerja pegawai sebesar 43,29%, dan kompetensi pegawai terhadap kinerja pegawai sebesar 11,56%. Hasil pengujian secara simultan menunjukkan terdapat pengaruh yang signifikan dari variabel penilaian kinerja dan kompetensi pegawai secara bersama-sama berpengaruh terhadap kinerja pegawai sebesar 35,52%, sedangkan sisanya sebesar 16,32% dipengaruhi oleh variabel lain. Dari hasil penelitian juga ditemukan bahwa pengelolaan sumber daya manusia yang tepat dalam organisasi mempunyai arti penting terhadap terbentuknya kompetensi pegawai dan peningkatan kinerja pegawai. Untuk itu disarankan agar menyusun serta mengaplikasikan penilaian kinerja yang berbasis kompetensi, karena kebutuhan kompetensi individu yang dibutuhkan dalam organisasi berbeda-beda, tergantung job description masing-masing pegawai. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/8985/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/8985  |z Link Metadata