PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF OPERASI HITUNG PENGURANGAN BILANGAN PECAHAN DI KELAS V SEKOLAH DASAR

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya minat belajar kelas V sekolah dasar pada mata pelajaran matematika materi operasi hitung pengurangan bilangan pecahan dikarenakan kurangnnya media pembelajaran yang tersedia sesuai dengan kebutuhan peserta didik. Oleh karena itu, dilakukan penelitian pe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Meliana Muntaha, - (Author)
Format: Book
Published: 2023-01-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_91730
042 |a dc 
100 1 0 |a Meliana Muntaha, -  |e author 
245 0 0 |a PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF OPERASI HITUNG PENGURANGAN BILANGAN PECAHAN DI KELAS V SEKOLAH DASAR 
260 |c 2023-01-30. 
500 |a http://repository.upi.edu/91730/1/S_PGSD_TSK_1805794_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91730/2/S_PGSD_TSK_1805794_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91730/3/S_PGSD_TSK_1805794_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91730/4/S_PGSD_TSK_1805794_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91730/5/S_PGSD_TSK_1805794_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91730/6/S_PGSD_TSK_1805794_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91730/7/S_PGSD_TSK_1805794_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya minat belajar kelas V sekolah dasar pada mata pelajaran matematika materi operasi hitung pengurangan bilangan pecahan dikarenakan kurangnnya media pembelajaran yang tersedia sesuai dengan kebutuhan peserta didik. Oleh karena itu, dilakukan penelitian pengembangan Multimedia interaktif berbasis aplikasi android sebagai media pembelajaran. Model penelitian dalam pengembangan media ini yaitu model ADDIE yang memiliki Lima fase diantaranya analysis, desain, development, implementation, dan evaluation. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini meliputi wawancara, obsevasi, studi dokumentasi, lembar validasi ahli (expert judgement) dan angket respon peserta didik. Hasil uji validasi oleh ahli materi mendapatkan persentase 84% dengan kriteria sangat layak, validasi ahli media mendapatkan 92% dengan kriteria layak, dan validasi ahli pedagogik mendapatkan 96% dan 98% dengan kriteria sangat layak. Hasil implementasi pada peserta didik dilakukan dalam dua tahap, yaitu uji coba kelompok kecil dengan persentase 83,25% dengan kriteria sangat praktis dan uji coba kelompok besar dengan persentase 86,97% dengan kriteria sangat praktif. Dari data tersebut menunjukkan bahwa produk multimedia interaktif berbasis aplikasi android yang dikembangkan telah layak dan mendapatkan respon sangat baik sehingga dapat digunakan pada pembelajaran matematika materi operasi hitung pengurangan bilangan pecahan di Sekolah Dasar. The background of this research is the lack of interest in learning in class V elementary school in mathematics subject matter of arithmetic operations, reduction of fractions due to the lack of available learning media in accordance with the needs of students. Therefore, research on developing interactive multimedia based on android applications as learning media is carried out. The research model in developing this media is the ADDIE model which has five phases including analysis, design, development, implementation, and evaluation. Data collection techniques in this study included interviews, observations, documentation studies, expert judgment sheets and student response questionnaires. The results of the validation test by material experts get a percentage of 84% with very feasible criteria, media expert validation gets 92% with feasible criteria, and pedagogic expert validation gets 96% and 98% with very feasible criteria. The implementation results for students were carried out in two stages, namely small group trials with a percentage of 83.2% with very practical criteria and large group trials with a percentage of 86.97% with very practical criteria. From these data it shows that interactive multimedia products based on android applications that have been developed are feasible and get very good responses so that they can be used in learning mathematics material for arithmetic operations on fractional number reduction in elementary schools. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/91730/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu; 
856 |u https://repository.upi.edu/91730  |z Link Metadata