PENGARUH VOLUME PENJUALAN DAN PERPUTARAN KAS TERHADAP JUMLAH MODAL KERJAPADA PT. INTI (PERSERO) BANDUNG

Semua perusahaan membutuhkan sejumlah modal kerja untuk menjalankan aktivitasnya. Modal kerja merupakan seluruh dana yang dipakai untuk membiayai operasionalnya sehari-hari. Dalam penelitian ini yang digunakan adalah konsep modal kerja kualitatif, yaitu selisih aktiva lancar dengan hutang lancar per...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Miftahudin, Nadya Azzahra (Author)
Format: Book
Published: 2010-06-07.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_91907
042 |a dc 
100 1 0 |a Miftahudin, Nadya Azzahra  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH VOLUME PENJUALAN DAN PERPUTARAN KAS TERHADAP JUMLAH MODAL KERJAPADA PT. INTI (PERSERO) BANDUNG 
260 |c 2010-06-07. 
500 |a http://repository.upi.edu/91907/1/s_l5151_045912_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91907/2/s_l5151_045912_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91907/3/s_l5151_045912_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91907/4/s_l5151_045912_bibliography.pdf 
520 |a Semua perusahaan membutuhkan sejumlah modal kerja untuk menjalankan aktivitasnya. Modal kerja merupakan seluruh dana yang dipakai untuk membiayai operasionalnya sehari-hari. Dalam penelitian ini yang digunakan adalah konsep modal kerja kualitatif, yaitu selisih aktiva lancar dengan hutang lancar perusahaan. Dengan adanya jumlah modal kerja, memungkinkan perusahaan berjalan dengan efektif , efisien dan mendapatkan keuntungan lain serta dapat tumbuh dan berkembang kearah value perusahaan yang terbaik. Terdapat berbagai faktor yang dapat mempengaruhi jumlah modal kerja yang dalam penelitian ini yaitu volume penjualan dan perputaran kas. Berdasarkan hal tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh volume penjualan dan perputaran kas terhadap jumlah modal kerja pada PT INTI (Persero) Bandung. Metode Penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif, yaitu suatu metode yang digunakan untuk menggambarkan suatu objek tertentu dari data yang telah diolah. Sumber data penelitian ini adalah laporan keuangan PT INTI (Persero) Bandung periode tahun 1996-2005. Selanjutnya data dalam penelitian ini diolah secara statistik dengan menggunakan regresi linier berganda sehingga diperoleh persamaan regresi Y = 376.141,241 - 0,611 X1 + 31.063,829 X2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa volume penjualan berpengaruh negatif terhadap jumlah modal kerja dan perputaran kas berpengaruh positif terhadap jumlah modal kerja. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a LA History of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/91907/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/91907  |z Link Metadata