PENGARUH PERENCANAAN KAPASITAS TERHADAP EFISIENSI KAPASITAS DI UNIT PELAKSANA TEKNIK BALAI YASA KERETA API YOGYAKARTA

Pada saat ini UPT Balai Yasa Kereta Api Yogyakarta mengalami inefisiensi pada kapasitas pemeliharaan lokomotif diharapkan perencanaan kapasitas menjadi solusi bagi UPT Balai Yasa Kereta Api Yogyakarta untuk mengoptimalkan kapasitasnya. Tujuan penelitian ini mengetahui gambaran perencanaan kapasitas...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Robby Kurnadi, - (Author)
Format: Book
Published: 2012-06-06.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_91941
042 |a dc 
100 1 0 |a Robby Kurnadi, -  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PERENCANAAN KAPASITAS TERHADAP EFISIENSI KAPASITAS DI UNIT PELAKSANA TEKNIK BALAI YASA KERETA API YOGYAKARTA 
260 |c 2012-06-06. 
500 |a http://repository.upi.edu/91941/1/s_pem_060705_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91941/2/s_pem_060705_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91941/3/s_pem_060705_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91941/4/s_pem_060705_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/91941/5/s_pem_060705_bibliography.pdf 
520 |a Pada saat ini UPT Balai Yasa Kereta Api Yogyakarta mengalami inefisiensi pada kapasitas pemeliharaan lokomotif diharapkan perencanaan kapasitas menjadi solusi bagi UPT Balai Yasa Kereta Api Yogyakarta untuk mengoptimalkan kapasitasnya. Tujuan penelitian ini mengetahui gambaran perencanaan kapasitas dan efisiensi kapasitas serta mengetahui pengaruh antara perencanaan kapasitas terhadap efisiensi kapasitas di UPT Balai Yasa Kereta Api Yogyakarta. Jenis Penelitian adalah deskriptif - verifikatif. Variabel dependen (Y) adalah Efisiensi Kapasitas dan variabel independen (X) adalah Perencanaan Kapasitas. Analisis menggunakan Analisis Korelasi dan Regresi Sederhana. Pengukuran variabel Perencanaan Kapasitas dilakukan melalui pengukuran empat indikator yaitu peak capacity, effective capacity, utilization, dan capacity cushion. Hasil penelitian menunjukkan perencanaan kapasitas di UPT Balai Yasa Kereta Api Yogyakarta mengalami penurunan optimalisasi pelayanan produksi pemeliharaan/perawatan lokomotif. Kondisi efisiensi kapasitas di UPT Balai Yasa Kereta Api Yogyakarta mengalami inefisiensi yaitu melebihi tingkat efisiensi 100%. Hasil analisis terdapat Korelasi Perencanaan Kapasitas dan Efisiensi Kapasitas yaitu 0,14 (rendah) dan Koefisien Determinasi 0,2 %. Hasil uji hipotesis bahwa di UPT Balai Yasa Kereta Api Yogyakarta Perencanaan Kapasitas tidak berpengaruh terhadap Efisiensi Kapasitas. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/91941/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/91941  |z Link Metadata